Rabu, 31 Desember 2014

Bolehkah Mengumumkan Berita Kematian

ﺭﺑﻴﻊ ﺑﻦ ﻫﺎﺩﻱ ﻋﻤﻴﺮ ﺍﻟﻤﺪﺧﻠﻲ - ﺣﻔﻈﻪ ﺍﻟﻠﻪ ﻭﺭﻋﺎﻩ - [
ﻗﺎﻝ ﺍﻷﺥ ﺍﻟﺸﻴﺦ ﺧﺎﻟﺪ ﺑﻦ ﺿﺤﻮﻱ ﺍﻟﻈﻔﻴﺮﻱ ) ﻣﺸﺮﻑ ﻣﻮﻗﻊ ﺍﻟﺸﻴﺦ ﺭﺑﻴﻊ ﺍﻟﻤﺪﺧﻠﻲ :
ﺳﺄﻟﺖ ﺷﻴﺨﻨﺎ ﺍﻟﻌﻼﻣﺔ ﺍﻟﺸﻴﺦ ﺭﺑﻴﻊ ﺭﻋﺎﻩ ﺍﻟﻠﻪ ﻋﻦ ﺣﻜﻢ ﺇﻋﻼﻥ ﺍﻟﻮﻓﺎﺓ ﻓﻲ ﺍﻟﻤﻨﺘﺪﻳﺎﺕ ﻭﻫﻞ ﻫﻮ ﺩﺍﺧﻞ ﻓﻲ ﺍﻟﻨﻌﻲ ﺍﻟﻤﻨﻬﻲ ﻋﻨﻪ .
ﻓﻘﺎﻝ : ﻧﻌﻢ ﻫﻮ ﻣﻦ ﺍﻟﻨﻌﻲ .
ﻓﻘﻠﺖ ﻟﻪ : ﺇﺫﻥ ﺍﻷﻭﻟﻰ ﺗﺮﻛﻪ .
ﻓﻘﺎﻝ : ﺑﻞ ﺍﻟﻮﺍﺟﺐ ﺗﺮﻛﻪ .

http://www.sahab.net/forums/?showtopic=130301

Fatwa Asy-syaikh Al-'allaamah Robi' bin Hadi 'umair Al-Madkholiy-hafidzahulloh waro'aah.

🔻Al-akh Kholid bin Dhohwiy Adz-dzofiry (admin situs as-syaikh Robi' al-madkholiy) berkata:

⏳"Aku bertanya kepada syaikh kami Al-'allaamah Robi' -waro'aahulloh- tentang hukum mengumumkan wafat seseorang di forum-forum, apakah masuk di dalam  mengumumkan berita kematian yang terlarang ??

📌Beliau menjawab: "iya, termasuk didalamnya."

🔻Aku berkata kepadanya: "kalau begitu lebih baik ditinggalkan?

📌Beliau menjawab : "Bahkan wajib untuk ditinggalkan."

http://www.sahab.net/forums/?showtopic=130301

Tidak ada komentar:

Posting Komentar