SILSILAH SEMANGAT DAN KESABARAN SALAF DALAM MENUNTUT ILMU
Bagian Kelima
🔊 Ibnul Qasim rahimahullah berkata:
“Untuk menyokong biaya dalam menuntut ilmu, Malik bin Anas sampai melepas atap rumahnya dan kemudian dia jual kayunya.”
📩 Sumber: Tarikh Baghdad 2/13.
🔊 Yahya bin Said al-Qaththan rahimahullah berkata:
“Aku keluar dari rumah (untuk menuntut ilmu). Aku tidak pulang sampai waktu isya”.
📩 Sumber: al-Jami’ li Akhlaqir Rawi wa Adabus Sami’ 1/150
Waffaqallahul jami’ likulli khairin.
----------------------------
✒ Alih bahasa: Abu 'Ubaidah bin Damiri al-Jawy, 9 Dzulhijjah 1436/ 23 September 2015_di kota Ambon Manise.
📥 Silahkan kunjungi blog kami untuk mendapatkan artikel kami yang lainnya dan mengunduh PDF-nya serta aplikasi android Forum KIS di:
www.pelajaranforumkis.com atau www.pelajarankis.blogspot.com
---------------------------
📚 WA. FORUM KIS 📚
Tidak ada komentar:
Posting Komentar