Kamis, 26 Mei 2016

Tahdzir dari Dai Sesat

BETULKAH PERSELISIHAN ULAMA TENTANG ABUL HASAN, AL-HALABI DAN AR-RUHAILI MASALAH IJTIHADIYAH?

⭐Oleh: Asy Syaikh Muhammad bin Hadi Al Madkhali حفظه الله

✅[ Pertanyaan ]

🔸˝Apa pendapat anda ‎ tentang orang yang mengatakan kalau perselisihan para ulama tentang Abul Hasan, Al-Halabi dan Ar-Ruhaili adalah masalah ijtihadiyah, maka boleh bagi  penuntut ilmu melihat pada dua pendapat tersebut dan merajihkan mana yang nampak (benar)?˝

📜[ Jawaban ]

📊📮“Saya bertanya pada orang ini: Orang yang mengkritik mereka ini berkata,
🔻berkata si fulan, yakni Al-Halabi…,
🔻berkata Ar-Ruhaili…,
🔻berkata Al-Ma’ribi…

▪️dalam kitab yang ini dan kaset ini (yang berisi penyimpangan mereka – pent)”
▪️dan ia membawakan bukti suaranya dan memberikannya kepadamu.

📊🔐SEMENTARA YANG MENENTANGNYA, APA YANG IA UCAPKAN?

Jika dia membawakan padamu bukti yang membantahnya, setelah itu maka ambilah apa yang ia bawa.

{ Yang menentang mengatakan } “Mereka ini (Al-Halabi dkk) setiap kali… Tidaklah kita melihatnya kecuali kebaikan. Tidaklah kita mendengarnya kecuali kebaikan."

Engkau datangi dia (orang yang memuji Al-Halabi dkk.), apakah engkau mendengar kalau ia (Al-Halabi dkk.) mengatakan (kesesatannya) demikian?

Ia menjawab, “Tidak, ini belum sampai kepadaku.”

📛وهؤلاء قد ذهبوا إلى طريقــــة أهــــل الأهـــواء ، كل من ذكر وخالفوا أهـــل السُنة والســـــلفين

📛Dan mereka ini (Al-Halabi dkk.) telah menempuh metode ahlul-ahwa, setiap orang yang disebut tadi. Dan mereka menyelisihi Ahlu-sunnah dan Salafiyiin.

📊🔐BAHKAN RUHAILI MENGUCAPKAN (KESESATANNYA) SEJAK 20 TAHUN KURANG LEBIH,
▪️ia mengingkari manhaj ini (manhaj salaf) yang kita berada di atasnya.

▶️Hal ini ia katakan pada syarah Risalah Al-Mu’allimiin, dalam (karya) Syaikhul Islam Ibnu Taimiyah dalam Al-Qiblatain.
🔺Ia terang-terangan dalam hal itu.
🔺Maka (ini) yang jadi syahid.

dan ali al-halabi… 

📊🔐ABUL-HASAN MENGUCAPKAN (KESESATANNYA-PENT) SEJAK TAHUN 1416,
▪️dia mengingkari manhaj ini.

📊🔐DAN ALI AL-HALABI MENGUCAPKAN (KESESATANNYA) SEJAK TAHUN 1412,
▪️dia mengingkari manhaj ini.

▶️Dan mereka saling berlomba, setiap ada orang yang datang berkata, “Sesungguhnya saya, jika saya yang terakhir zamannya, niscaya saya akan membawa (sesuatu) yang tidak bisa dibawa orang-orang pertama.” Setiap datang seorang, ia ingin mendapat martabat pertama. Maka silahkan mereka pergi.

📊🕋MANHAJ INI YANG KITA DAN PARA MASYAYIKH KITA ADA DI ATASNYA ADALAH MANHAJ YANG PENGIKUTNYA DITAZKIYAH ULAMA SEJAK BERTAHUN-TAHUN LALU.

✅Kita selalu di atasnya, walhamdulillah. Kita memohon kepada Allah semoga Dia mengokohkan kita di atasnya.

⚠️Barangsiapa yang tidak menginginkan manhaj ini, kami tidak menginginkannya.

📛ومن زكى هؤلاء فقد قال زورًا، مــــا قـــال حقًا، لأنهُ يخــــالف من غير دليل،
◀️ولكن إن كان صاحب هوى فهو صاحب زور، وإن لم يكن، فهــــو لم يطّلع

📛Barang siapa yang mentazkiyah mereka (Al-Halabi dkk.) maka dia telah berkata dusta, tidak mengatakan kebenaran karena ia menyelisihi tanpa dalil.
▶️Akan tetapi kalau dia adalah pengikut hawa nafsu, maka dia adalah pemilik kedustaan. Kalau bukan, berarti dia belum mengetahui (perkara yang dikritikkan, -pent)

🔸وكلام المطّلع مُقــــدّم على كــــلام من لم يطّلع، والحـــــقّ أحــــــــقّ أن يُتّبع.

🔸Dan ucapan orang yang mengetahui (perkara yang dikritikkan) itu harus didahulukan dari ucapan orang yg tidak mengetahui (perkara yang dikritikkan). Dan kebenaran itu lebih berhak untuk diikuti.

📚Sumber: http://ar.miraath.net/fatwah/10872

✍Alih Bahasa: Al-Ustadz Abu Hafs Umar حفظه الله @ Forumsalafy.net

🕋•┈┈┈┈•••Edisi•••┈┈┈┈┈•🕋
IIII مجموعة الأخوة السلفية •✦• MUS IIII
ⓣ http://bit.ly/ukhuwahsalaf

➥ #Manhaj #tahdzir #ijtihadiyah #halabi #ruhaili #abulhasan

Tidak ada komentar:

Posting Komentar