Senin, 31 Oktober 2016

TIDAK BOLEH DUSTA WALAUPUN DALAM CANDA

TIDAK BOLEH DUSTA WALAUPUN DALAM CANDA

✍🏻 Asy-Syaikh Muhammad bin Shalih al-Utsaimin rahimahullah berkata:

‏«الكذب لا يجوز مازحاً ولا جاداً؛ لأنه من الأخلاق الذميمة التي لا يتصف بها إلا أهل النفاق»

"Dusta tidak boleh baik dalam keadaan bercanda maupun serius, karena itu termasuk akhlak tercela yang tidak memiliki sifat semacam itu kecuali orang-orang munafik."

📚 Fatawa Nuurun Alad Darb, no. 17

🌍 Sumber || https://twitter.com/imamothaimeen/status/793139777029693440

⚪ WhatsApp Salafy Indonesia
⏩ Channel Telegram || http://bit.ly/ForumSalafy

💎💎💎💎💎💎💎💎💎💎💎💎

Golongan Allah

Ingin Jadi Golongan Allah Dan Rosul-Nya ❓

📜 BERKATA IBNUL QOYYIM- RAHIMAHULLAH-

ولا تستصعب مخالفة الناس و التحيز الى  الله ورسوله ولو كنت وحدك فان الله  معك  وانت بعينه و كلاءته و حفظه لك و انما امتحن يقينك و صبرك واعظم الاعوان  لك على هذا بعد عون الله التجرد من  الطمع و الفزع  فمتى تجردت منهما هان عليك التحيز الى الله و رسوله و كنت دائما في الجانب الذى فيه الله ورسوله

🔹Dan janganlah engkau merasa sulit untuk menyelisihi manusia dan bergabung dengan golongan Allah dan RasulNya,walaupun engkau sendirian

🔺karena sesungguhnya Allah bersamamu dengan pengawasan, pemeliharaan dan penjagaannya untukmu. 

🔸Dan  Allah hanya menguji keyakinan dan kesabaranmu.

🔴Dan penolong terbesar bagimu untuk itu tentunya setelah pertolongan Allah adalah melepaskan diri dari ketamakan  dan ketakutan.

🔵Maka tatkala engkau mampu lepas dari keduanya, akan ringan bagimu untuk bergabung dengan golongan Allah dan Rasul-Nya, dan engkau senantiasa berada pada sisi yang padanya ada Allah dan Rasul-Nya.”

📚 Al fawa’id ” 1/hal.116

🖌 Alih bahasa Abu Sufyan Al Musy Ghofarohullah
---------------------------------------------------
            1 Shofar 1438
🌀Daarul Hadits Al Bayyinah🌀
               Sidayu Gresik
              Harrosahallah
🔊🔹🔹🔹🔹🔹🔹🔹🔹🔹🔊

   🔵Channel Telegram UI🔵
         http://bit.ly/uimusy

Kunjungi Website Kami MUSY
            [Muslim Salafy]
www.musy.salafymedia.com
🔺🔺🔺🔺🔺🔺🔺🔺🔺🔺

TENTANG DALIH WANITA YANG LEBIH SUKA MENYETIR MOBIL SENDIRIAN

TENTANG DALIH WANITA YANG LEBIH SUKA MENYETIR MOBIL SENDIRIAN

✍🏻 Asy-Syaikh Fawwaz bin Ali al-Madkhaly hafizhahullah berkata:

‏تغريدة أعجبتني: يقولون (أي النساء) قيادتنا للسيارة سيجعلنا نستغني عن ملايين السائقين، طيب اشتغلوا في مطابخكم وخلونا نستغني عن ملايين الخادمات.

"Ada sebuah cuitan twitter yang membuat saya takjub: "Para wanita mengatakan, 'Dengan kita menyetir mobil sendiri membuat kita tidak membutuhkan jutaan sopir.' Baiklah, kalau begitu hendaklah kalian juga sibuk di dapur kalian, agar kita tidak membutuhkan jutaan pembantu!"

🌍 Sumber || https://twitter.com/fzmhm12121/status/793099889915854852

⚪ WhatsApp Salafy Indonesia
⏩ Channel Telegram || http://bit.ly/ForumSalafy

💎💎💎💎💎💎💎💎💎

Hiasilah Anggota Badanmu dengan Amalan Sholih

MUTIARA SALAF

✍ berkata Ibnu Rajab rahimahullah:

"Barang siapa menghiasi anggota badannya dengan amalan dan hatinya dengan hakikat iman karena Allah niscaya Allah menghiasinya di dunia dan akhirat".

📔 majmu arrasail (185)

● قال ابن رجب رحمه الله :

■ (( من زين لله جوارحه بالأعمال وقلبه بحقيقة الإيمان، زينه الله في الدنيا والآخرة )).

[[ مجموع الرسائل (١٨٥) ]]

http://tlgrm.me/salafykolaka

PENJAGAAN TERHADAP AL HARAMAIN

PENJAGAAN TERHADAP AL-HARAMAIN

🔖 Hai'ah Kibarul 'Ulama Kerajaan Saudi Arabia

🏳‍🌈 "Dengan karunia Allah, Kerajaan Saudi Arabia memiliki KEKUATAN dan KEMAMPUAN yang bisa menggentarkan para penyerang dan bisa menjaga keamanan.
Di samping melindungi tempat-tempat suci, rakyat dan penduduk yang tinggal padanya, serta para jama'ah yang datang menuju al-Haramain."

‏#المملكة بفضل الله لديها من القوة والقدرة ما تردع به المتطاولين، وما تحفظ به الأمن، وتحمي المقدسات والشعب والمقيمين فيها وقاصدي الحرمين.

Lihat Tweet @ssa_at: https://twitter.com/ssa_at/status/793001724843884544?s=09

•••••••••••••••••••••
🌠📝📡 Majmu'ah Manhajul Anbiya
📟▶ Join Telegram https://tlgrm.me/ManhajulAnbiya
💻 Situs Resmi http://www.manhajul-anbiya.net

~~~~~~~~~~~~~~~~~~ 

Kebodohan yang Diberi Udzur dan yang Tidak

Kebodohan yang Diberi Udzur dan yang Tidak

Syaikh Muhammad Umar Bazmul hafizhahullahu berkata, "Wahai seorang muslim, jika engkau menginginkan terangkatnya kebodohan dari perkara yang tidak ada udzur untuk dirimu (yang semestinya dirimu tidak boleh bodoh dari ilmu tersebut),  maka menuntut ilmulah, dan jangan biarkan dirimu bersantai-santai.

Jika engkau telah melakukannya (bersungguh-sungguh dalam menuntut ilmu) dan engkau dapati pada dirimu ada kekurangan, maka engkau mendapat udzur (termaklumi).

Kebodohan yang mendapat udzur (termaklumi) adalah kebodohan yang sebelumnya telah didahului dengan adanya usaha dan upaya dalam mendapat ilmu dan bertanya kepada ulama.

Jika ada seseorang yang tidak bisa seperti itu karena sebab dia berada di tengah gurun yang kondisinya tidak memungkinkan untuk mendapati cara bagaimana mendapat ilmu, atau dia ada di tempat yang jauh dan dirinya tidak mampu untuk menuntut ilmu, maka bodohnya diberi udzur (termaklumi)."

(Disadur dari Al Himmah fi Thalabil Ilmi-Syaikh Muhammad Bazmul, hal. 23-24, cet. Dar Sabilil Mukminin 2013)
➖➖➖
💐 Wa Sedikit Faidah Saja (SFS)
➖➖➖
💾 Arsip lama terkumpul di catatankajianku.blogspot.com dan di link telegram http://bit.ly/1OMF2xr

#ilmu

Hukum Jual Beli Dibayar Dengan Cek Atau Giro Bg

TIS - Tanya Jawab:
Tanya:
Jual beli yang pembayarannya diproses melalui atau dibayar dengan cek, sekarang beredar di masyarakat jual beli dibayar dengan cek, atau apa satunya giro, BG iya?

Jawab:
Oleh Al Ustadz Abu Abdillah Luqman Ba'abduh hafizhahullah

Na'am, kalau jual beli itu, saya bagi jual beli disini adalah jual beli jenis-jenis barang yang diluar enam jenis barang yang termasuk riba al fadhl. Riba fadhl itu ada enam jenis, dalam hadits 'Ubadah ibn ash Shamith radhiyallahu 'anhu, اَلذَّهَبُ بِالذَّهَبِ وَالْفِضَّةُ بِالْفِضَّةِ وَالتَّمْرُ بِالتَّمْرِ وَالشَّعِيْرُ بِالشَّعِيْرِ na'am kemudian barakallahufiikum, وَالْمِلْحُ بِالْمِلْحِ kemudian (وَالْبُرُّ بِالْبُرِّ, -red) na'am. Enam jenis barang ini tadi digolongkan adalah jenis barang riba al fadhl. Ada persyaratan tersendiri.

Kalau diluar jenis ini, barang-barang tersebut, maka hampir-hampir sepakat para ulama di masa ini, boleh dibayar dengan cek, boleh dibayar dengan cek. Tetapi kalau jenisnya dari salah satu dari enam jenis barang ini. Misalkan emas, atau perak, atau kurma, atau الْبُرُّ juga ya, الْبُرُّ (gandum), na'am.

Maka terjadi pembahasan, apakah cek itu tergolong atau sudah dikategorikan al qabdh, yakni secarik kertas yang diterima itu telah berfungsi sebagai kepemilikan mutlak. Ketika saya membeli sesuatu dari akh ini, kemudian saya beri cek. Apakah secarik kertas ini menjadi kepemilikan mutlak saudara kita ini? Sehingga dia bisa dinyatakan bahwa nilai uang yang tertulis di sini, yang ada di bank itu adalah milik dia? Ataukah masih dinyatakan belum?

Kalau jawabannya yang pertama, maka boleh membeli barang-barang dari salah satu dari enam jenis tadi dengan cek. Kalau jawabannya belum, maka tidak boleh. Karena enam jenis itu dipersyaratkan harus kontan.

Membeli emas tidak boleh dengan hutang, tidak boleh tertunda salah satu barangnya. Sebagaimana sudah pernah kita jelaskan (https://www.thalabilmusyari.web.id/2014/08/apakah-menyimpan-uang-dalam-bentuk.html). Kalau kita mau beli emas, kemudian emas kita terima sekarang, uangnya nanti sore itu tidak boleh, harus sekarang juga.

"Iya saya ada uang"

Kebetulan si pembeli juga jujur, bukan penipu. Orang yang dikenal jujur, walaupun jujur, walaupun janjinya tidak pernah meleset. Na'am yang janjinya tidak pernah meleset itu Allah Subhanahu Wa Ta'ala.

إِنَّ اللهَ لاَ يُخْلِفُ الْمِيْعَادَ
Kalau manusia pasti ada melesetnya walaupun semenit, dua menit, na'am barakallahufiikum. Tetap wajib, untuk diserahkan secara langsung, kontan yadan bi yadin (يَدًا بِيَدٍ). Lah cek ini tadi, kalau sudah, sudah paham ini ya bahwa jual beli emas dan yang semisalnya itu harus kontan. Pertanyaannya adalah apakah cek ini sudah mewakili kepemilikan ataukah tidak? Al lajnah ad daimah, syaikh ibn Baz rahimahullah, asy syaikh 'Utsaimin dan yang lainnya menyatakan bahwa cek telah mewakili al qabdh. Al Qabdh itu kepemilikan mutlak.

Jadi kalau kertas, secarik kertas ini sudah diserahkan tertulis disitu nominal tertentu, maka bisa dicairkan uang tersebut. Kalau nilai kertas ini atau secarik kertas ini hilang bisa segera diamankan, bisa segera diamankan. Atau apalagi yang tertulis sekarang di cek itu disamping nominal juga nama. Bahwa cek ini hanya bisa dicairkan oleh orang bernama fulan. Maka kepemilikannya itu mutlak sifatnya. Begitu juga dengan giro.

Ada perbedaan sedikit antara dua jenis ini, yang jelas para ulama membolehkan pembayaran dengan penggunaan cek, na'am. Tapi alhamdulillah yang ada disini jarang kan bermuamalah dengan cek iya? Na'am, insya Allah jarang, na'am.

Download Audio disini (https://drive.google.com/file/d/0B2pKyas3e1SFb2JxUFc2T29aSXc/view?usp=sharing)

AJARAN SYI'AH BERASAL DARI YAHUDI

AJARAN SYI'AH BERASAL DARI YAHUDI

✍🏻 Asy-Syaikh Muqbil bin Hady rahimahullah berkata:

إذا نظَرنا إلى التشَيّع وجَدنا رَأسه وأصلَه وأسَاسه يهوديا.

"Jika kita memperhatikan ajaran Syi'ah maka kita dapati kepalanya, asalnya, dan dasarnya adalah Yahudi."

📚 Al-Mushara'ah, hlm. 347

🌍 Sumber || https://twitter.com/Arafatbinhassan/status/792814301149065216

⚪ WhatsApp Salafy Indonesia
⏩ Channel Telegram || http://bit.ly/ForumSalafy

💎💎💎💎💎💎💎💎💎

OKI KUTUK SERANGAN HOUTHI KE KIBLAT KAUM MUSLIMIN

OKI KUTUK SERANGAN HOUTHI KE KIBLAT KAUM MUSLIMIN

🏬 Organisasi Kerjasama Islam (OKI) mengutuk keras serangan milisi Houthi - Syiah Yaman ke Makkah al-Mukarramah dengan rudal balistik. Karena Makkah merupakan salah satu dari tiga kota tersuci Islam.
👉🏻 "Ini adalah serangan kepada semua umat Islam di seluruh dunia," kata Sekjen OKI 

⛱ OKI juga menyatakan dukungannya terhadap Saudi Arabia, untuk melestarikan keamanan dan stabilitas bangsa. 

•••••••••••••••••••••
🌠📝📡 Majmu'ah Manhajul Anbiya
📟▶ Join Telegram https://tlgrm.me/ManhajulAnbiya
💻 Situs Resmi http://www.manhajul-anbiya.net

~~~~~~~~~~~~~~~~~~ 

SIKAP AMIRUL MUKMININ UMAR BIN AL KHOTHTHOB TERHADAP AHLUL BIDA'

SIKAP AMIRUL MUKMININ UMAR BIN AL KHOTHTHOB رضي اللّٰه عنه TERHADAP AHLUL BIDA'

✍Al Imam Al Ajurry رحمه اللّٰه meriwayatkan dari jalan Sulaiman Bin Yasar, ia berkata : (Sesungguhnya seseorang dari Bani Tamim yang  dikenal dengan nama Shubaigh Bin 'Asal datang ke Madinah dalam keadaan membawa kitab-kitab lalu iapun mulai menanyakan tentang ayat-ayat Al Quran yang mutasyabih sehingga hal itu sampai kepada Umar رضي اللّٰه عنه lalu beliau mengutus seseorang untuk menemuinya untuk memerintahkannya agar menghadap kepadanya ('Umar) dalam keadaan beliau sudah menyiapkan pelepah-pelepah kurma.

▪️Maka tatkala ia masuk menemuinya maka ia pun duduk lalu Umar berkata kepadanya : Siapa engkau ? Ia menjawab : Saya hamba Allah Shubaigh.
Lalu Umar berkata : Saya hamba Allah Umar, kemudian beliau mengarah kepadanya dan mulai memukulnya dengan pelepah-pelepah kurma tersebut, beliau terus memukulnya hingga melukai kepalanya sehingga darahpun mengalir pada wajahnya lalu ia mengatakan : Cukup wahai Amirul Mukminin sungguh telah hilang demi Allah sesuatu yang aku dapati dalam kepalaku).

▫️Berkata syaikh Zaid Bin Muhammad Hadi Al Madkholy رحمه اللّٰه :

✍Saya katakan : semoga Allah meridhoi Al Faruq ('Umar), sungguh beliau telah mengumpulkan bagi seorang mubtadi' ini antara upaya membantahnya, melakukan hukuman ta'zir yang membekas baginya dan mengasingkannya dari Madinah serta memperingatkan manusia dari bahaya duduk dan bermajelis dengannya.

▪️Dan alangkah miripnya malam ini dengan malam kemarin, betapa banyak sekte-sekte di zaman kita ini yang mereka membutuhkan kepada pelepah-pelepah kurma Umar رضي اللّٰه عنه yang beliau persiapkan bagi Shubaigh seorang yang sesat dan menyimpang dan beliau memukulnya dengan pelepah-pelepah kurma tersebut hingga ia menampakkan taubat dari kebidahannya dan menahan diri dari menyebarkannya serta berjanji untuk tidak menyebarkannya.

📚Sumber : Waqofat Wa Ma'alim...Suala-ni Wa Jawabuhuma hal.48-49

📚Link unduhan kitab dengan format PDF : https://subulsalam.com/site/kutub/ZaydMadkhali/07.So2alan.pdf
▫️▫️▫️▫️▫️▫️▫️▫️▫️📚✍
telegram.me/dinulqoyyim

KUNCI SEMUA KEBAIKAN DI DUNIA DAN AKHIRAT

KUNCI SEMUA KEBAIKAN DI DUNIA DAN AKHIRAT

✍🏻 Syaikhul Islam Ibnu Taimiyyah rahimahullah berkata:

أصل كلِّ خير في الدنيا والآخرة الخوف من الله عز وجل.

"Pangkal semua kebaikan di dunia dan akhirat adalah rasa takut kepada Allah Azza wa Jalla."

📚 Jami'ul Masail, jilid 9 hlm. 179

🌍 Sumber || https://twitter.com/m_alfwaid/status/792971019652857856

⚪ WhatsApp Salafy Indonesia
⏩ Channel Telegram || http://bit.ly/ForumSalafy

💎💎💎💎💎💎💎💎💎

LINDUNGILAH ANAK ANAK PEREMPUAN KITA DARI JALAN JALAN MENUJU RADIKALISME

LINDUNGILAH ANAK-ANAK PEREMPUAN KITA DARI JALAN-JALAN MENUJU RADIKALISME

1⃣ Teman dekat atau teman belajar yang telah teracuni radikalisme.

2⃣ Kegiatan-kegiatan wanita yang dimanfaatkan oleh orang-orang yang telah teracuni radikalisme.

3⃣ Internet yang berisi puluhan ribu situs radikalisme.

4⃣ Nasyid-nasyid yang dinamakan secara dusta sebagai nasyid Islam yang mengandung radikalisme.

5⃣ Menikah dengan pria yang telah teracuni radikalisme.

🌍 Sumber || https://telegram.me/alihaddadi37

⚪ WhatsApp Salafy Indonesia
⏩ Channel Telegram || http://bit.ly/ForumSalafy

💎💎💎💎💎💎💎💎💎

Minggu, 30 Oktober 2016

SABARLAH DI DALAM MENEMPUH JALAN PARA NABI

SABARLAH DI DALAM MENEMPUH JALAN PARA NABI

✍ berkata Asy syeikh Al allamah Zaid bin Muhammad bin Hadi Al madkhali rahimahullah:

"Barang siapa memilih jalannya para nabi untuk dirinya mesti ia mendapatkan gangguan yang bersamanya ia membutuhkan pengisian besar dari kesabaran".

📔 almanhajul qawim, hlm: 30

💥قال الشيخ العلامة زيد بن محمد بن هادي المدخلي -رحمه الله تعالى- :

✍ « من اختار لنفسه طريق الأنبياء فلا بدّ أن يناله من الأذى ما يحتاج معه إلى شحنة كبيرة من الصبر ».

📚 المنهج القويم، الصفحة: 30

http://tlgrm.me/salafykolaka

JANGAN PERNAH MENINGGALKAN DZIKIR DZIKIR PAGI DAN PETANG

JANGAN PERNAH MENINGGALKAN DZIKIR-DZIKIR PAGI DAN PETANG

✍🏻 Asy-Syaikh Dr. Muhammad Ghalib hafizhahullah berkata:

‏في المحافظة على أذكار الصباح والمساء:
- تحصين ووقاية للنفس.
- واستعانة بالله.
- وعمل بالسنة.
- وأخذ بالأسباب.
ومن كان في حفظ الله فمما يخاف.

"Manfaat menjaga dzikir-dzikir pagi dan petang:
- Membentengi dan melindungi diri (dari semua keburukan).
- Memohon pertolongan kepada Allah (untuk meraih semua kebaikan).
- Mengamalkan bimbingan as-Sunnah.
- Menempuh sebab-sebab keselamatan.
Dan siapa yang dalam perlindungan Allah, maka apa yang dia takutkan?!"

🌍 Sumber || https://twitter.com/m_g_alomari/status/792914552698601472

⚪ WhatsApp Salafy Indonesia
⏩ Channel Telegram || http://bit.ly/ForumSalafy

💎💎💎💎💎💎💎💎💎

Jangan Lupa Baca Doa Ini Sesudah Berwudhu

Jangan Lupa Baca Doa Ini Sesudah Berwudhu

_Seseorang yang berwudhu dan menyempurnakan wudhunya, lalu berdoa.._

أَشْهَدُ أَنْ لَا إِلَهَ إِلَّا اللَّهُ وَحْدَهُ لَا شَرِيكَ لَهُ وَأَشْهَدُ أَنَّ مُحَمَّدًا عَبْدُهُ وَرَسُولُهُ

_maka akan dibukakan untuknya delapan pintu al-Jannah, ia dipersilakan masuk dari pintu mana saja yang ia kehendaki..._

✏ *(HR. Muslim no. 345)*

http://mahad-assalafy.com/2016/09/26/baca-doa-sesudah-berwudhu/

ISLAM MEMBENCI PENGANGGURAN DAN KEMALASAN

ISLAM MEMBENCI PENGANGGURAN DAN KEMALASAN

✍🏻 Asy-Syaikh Shalih al-Fauzan hafizhahullah berkata:

ﻛﺎﻥ ﻋﻤﺮ ﺑﻦ ﺍﻟﺨﻄﺎﺏ ﺭﺿﻲ ﺍﻟﻠﻪ ﻋﻨﻪ ﻳﻀﺮﺏ ﻣﻦ ﻭﺟﺪﻩ ﻗﺎﻋﺪﺍً ﻳﻀﺮﺑﻪ ﺑﺎﻟﺪﺭﺓ ﻭﻳﺄﻣﺮﻩ ﺑﺎﻟﻜﺴﺐ ﻭﻃﻠﺐ ﺍﻟﺮﺯﻕ.

"Dahulu Umar bin al-Khaththab radhiyallahu anhu biasa memukul orang yang beliau jumpai menganggur, beliau memukulnya dengan cambuk dan menyuruhnya agar berusaha dan mencari rezeki."

🌍 Sumber || http://www.alfawzan.af.org.sa/node/13265

⚪ WhatsApp Salafy Indonesia
⏩ Channel Telegram || http://bit.ly/ForumSalafy

💎💎💎💎💎💎💎💎💎

WASPADA TIPUAN FITNAH

WASPADA TIPUAN FITNAH

⛵ Syaikhul Islam Ibnu Taimiyyah rahimahullah berkata,

🗺 "Sesungguhnya fitnah itu hanya akan diketahui kejelekan yang ada padanya ketika sudah berlalu.
Adapun ketika baru datang menerpa, maka fitnah akan berhias indah dan disangka bahwa padanya ada kebaikan.

⚡ Ketika manusia sudah merasakan kejelekan dan kepahitan serta bencana yang ada pada fitnah, barulah itu bagi mereka menjadi bukti bahayanya dan sebagai nasehat agar tidak kembali (terjatuh) pada hal yang serupa."

📚Minhajus Sunnah 4/409-410

وقال شيخ اﻹسلام - رحمه الله : ‏" إن الفتن إنما يعرف ما فيها من الشر إذا أدبرت ؛ فأما إذا أقبلت فإنها تزين ويظن أن فيها خيرا ؛ فإذا ذاق الناس ما فيها من الشر والمرارة والبلاء صار ذلك مبينا لهم مضرتها وواعظا لهم أن يعودوا في مثلها .... ‏"

‏منهاج السنة ‏ ‏(409/4 - 410)

•••••••••••••••••••••
🌠📝📡 Majmu'ah Manhajul Anbiya
📟▶ Join Telegram https://tlgrm.me/ManhajulAnbiya
💻 Situs Resmi http://www.manhajul-anbiya.net

~~~~~~~~~~~~~~~~~~ 

JIKA BERHUTANG KEPADA ORANG KAFIR LALU KEHILANGAN JEJAKNYA

JIKA BERHUTANG KEPADA ORANG KAFIR LALU KEHILANGAN JEJAKNYA

✍🏻 Asy-Syaikh Dr. Ali bin Yahya al-Haddady hafizhahullah berkata:

‏فائدة:
من استدان من كافر ثم فقد أثره وعنوانه فإنه يتصدق بالدين على نيته.
انظر فتاوى اللجنة الدائمة (١٤/ ٧٠)

"Faedah:
Siapa yang berhutang kepada orang kafir, lalu dia kehilangan jejak dan alamatnya, maka dia menyedekahkan hutang tersebut dengan meniatkan atas nama orang kafir tersebut.
Lihat: Fatawa al-Lajnah ad-Daimah, jilid 14 hlm. 70

📚 Sumber || https://twitter.com/amri3232/status/792623921086488576

⚪ WhatsApp Salafy Indonesia
⏩ Channel Telegram || http://bit.ly/ForumSalafy

💎💎💎💎💎💎💎💎💎

HARTA DAN KEKUASAAN SERINGNYA MENYERET KEPADA DOSA DAN KEMAKSIATAN

HARTA DAN KEKUASAAN SERINGNYA MENYERET KEPADA DOSA DAN KEMAKSIATAN

✍🏻 Syaikhul Islam Ibnu Taimiyyah rahimahullah berkata:

غالب الخلق إنما يسلمون من فتنة الفسوق والعصيان، إذا لم يبتلوا بكثرة المال وعزة السلطان.

"Kebanyakan orang hanya bisa selamat dari fitnah perbuatan fasiq dan maksiat jika mereka tidak diuji dengan banyaknya harta dan kekuasaan."

📚 Jami'ul Masail, jilid 9 hlm. 53

🌍 Sumber || https://twitter.com/m_alfwaid/status/792675732669554688

⚪ WhatsApp Salafy Indonesia
⏩ Channel Telegram || http://bit.ly/ForumSalafy

💎💎💎💎💎💎💎💎💎

AKIBAT BERPALING DARI PERINGATAN ALLAH

AKIBAT BERPALING DARI PERINGATAN ALLAH

☄ asy-Syaikh al-'Allamah Rabi' bin Hadi al-Madkhali hafizhahullah,

🔴 "Barangsiapa berpaling dari peringatan Allah Tabaraka wa Ta'ala maka baginya kecelakaan, kerendahan, kebutaan, kebinasaan, dan kehancuran di dunia dan di akhirat."

📙 Asbaab an-Nashr wa at-Tamkin, 21

‏" ومن أعرض عن ذكر الله تبارك وتعالى
فله الشقاء والذل والعمى والهلاك والدمار في الدنيا والآخرة "

📕أسباب النصر 21

•••••••••••••••••••••
🌠📝📡 Majmu'ah Manhajul Anbiya
📟▶ Join Telegram https://tlgrm.me/ManhajulAnbiya
💻 Situs Resmi http://www.manhajul-anbiya.net

~~~~~~~~~~~~~~~~~~

SEMOGA ALLAH TERUS MENJAGA NEGERI HARAMAIN

SEMOGA ALLAH TERUS MENJAGA NEGERI HARAMAIN

🏫 Hai'ah Kibarul Ulama Kerajaan Saudi Arabia,

💨 "ISIS tidak akan pernah berhasil,
🇮🇷 Kelompok Houthi  tidak akan pernah menang.

🕋 Negeri yang menjaga dua tanah haram tidak sama dengan negeri-negeri lainnya yang tersebar kehancuran dan kekacauan."

‏#الدواعش لن يفلحوا، و #الحوثيون لن ينتصروا، وبلاد ترعى الحرمين، لا تستوي مع أخرى؛ تنشر الخراب والفوضى.
#بيان_الداخلية
#الحوثي_يستهدف_مكة

Lihat Tweet @ssa_at: https://twitter.com/ssa_at/status/792715060464484352?s=09

•••••••••••••••••••••
🌠📝📡 Majmu'ah Manhajul Anbiya
📟▶ Join Telegram https://tlgrm.me/ManhajulAnbiya
💻 Situs Resmi http://www.manhajul-anbiya.net

~~~~~~~~~~~~~~~~~~

Houthi adalah syiah rofidhoh

مكانهم، لم ينج منهم أحد (ألم تر كيف فعل ربك بأصحاب الفيل، ألم يجعل كيدهم في تضليل، وأرسل عليهم طيرا أبابيل، ترميهم بحجارة من سجيل فجعلهم كعصف مأكول

وسمي هذا العام عام الفيل وهوالعام الذي ولد فيه رسول الله صلى الله عليه وسلم فقد ولد في عام الفيل عليه الصلاة والسلام.

والقرامطة كذلك ماذا فعلوا قتلوا الحجاج في المسجد الحرام وقتلوهم في عرفة وحملوا الحجر الأسود إلى كعبة بنوها تسمى (الكعيبة)وضعوه فيها وبقي هناك أكثر من عشرين سنة - عشرين سنة -إلى أن رده الله إلى الكعبة 

هذا فعل الشيعة والرافضة بحرم الله عز وجل

وهؤلاء شيعة، الحوثيين شيعة روافض

فهم على ميراث آبائهم، والله عز وجل لهم بالمرصاد

•••••••••••••••••••••
🌠📝📡 Majmu'ah Manhajul Anbiya
📟▶ Join Telegram https://tlgrm.me/ManhajulAnbiya
💻 Situs Resmi http://www.manhajul-anbiya.net

~~~~~~~~~~~~~~~~~~

HOUTHI ADALAH RAFIDHAH, BERJALAN DI ATAS WARISAN NENEK MOYANGNYA DALAM MENYERANG KIBLAT KAUM MUSLIMIN

📩 Penjelasan asy-Syaikh Shalih al-Fauzan hafizhahullah terkait serangan rudal ke arah Makkah al-Mukarrah oleh kelompok Houthi

📬 Tanya :
"Sebagaimana Anda tahu - semoga Allah menjaga Anda - apa yang terjadi pada dua hari yang lalu, yaitu Houthi - Rafidhah melakukan serangan dengan menargetkan Makkah al-Mukarramah yang aman dengan senjata rudal. Namun Allah Subhanahu wa Ta'ala lembut, kemudian juga berkat kesigapan para tentara kita yang pemberani, (rudal tersebut berhasil dihadang) sebelum mengenai sasarannya. 
Bagaimana bimbingan Anda terhadap peristiwa tersebut dan apa kewajiban kaum muslimin terhadap peristiwa ini?"

🕹 Jawab :
🌅 "Kita memuji Allah Subhanahu wa Ta'ala yang telah mengagalkan makar mereka (Houthi Rafidhah) terhadap Masjidil Haram. 👉🏻 Kita do'akan kejelekan atas mereka, kita do'akan kejelekan atas mereka. Mereka berhak mendapatkan hukuman.

Mereka bukanlah yang pertama kali berbuat ini. 

🚫 Qaramithah (salah satu sekte Syi'ah juga, pen) apa yang dulu mereka lakukan terhadap Ka'bah? Sebelum mereka, apa yang hendak dilakukan oleh raja Habasyah. Dia hendak menghancurkan Ka'bah. Namun Allah selalu memantau mereka. 

Allah Ta'ala berfirman,

(ألم تر كيف فعل ربك بأصحاب الفيل )
"Tidakkah kamu memperhatikan bagaimana Rabb-mu bertindak terhadap tentara bergajah?"

👑 Ini adalah raja Habasyah, datang dengan gajah yang sangat besar, untuk menghancurkan Ka'bah. Namun Allah halangi dia.

💨 Lalu Allah kirim kepada mereka burung-burung yang banyak - sekelompok- yang menyambar-nyambar. Masing-masing burung membawa tiga batu, satu di paruhnya dan dua di kakinya. 

🌑⚡ Tatkala berada di tengah-tengah barisan mereka, burung-burung itu melempari mereka dengan batu-batu tersebut. Batu tersebut memecahkan kepada kafir dan keluar dari duburnya. Sehingga membuat mereka binasa di tempat. Tidak ada seorang pun yang selamat.

"Tidakkah kamu memperhatikan bagaimana Rabb-mu bertindak terhadap tentara bergajah? Bukankah Dia jadikan makar mereka (untuk menghancurkan Ka'bah) itu sirna. Allah kirim kepada mereka burung-burung yang berbondong-bondong. Melempari mereka dengan batu-batu dari Sijjil (tanah yang terbakar). Allah jadikan mereka seperti daun-daun yang dimakan (ulat)." [ al-Fiil : 1 - 5 ]

🌳 Tahun itu dinamakan dengan tahun gajah. Tahun itu bertepatan dengan dilahirkannya Rasulullah - shallallahu 'alaihi wa sallam - . beliau dilahirkan pada tahun gajah. 

🚫 Qaramithah juga, apa yang mereka lakukan. Mereka membunuhi para jama'ah haji di Masjidil Haram, dan di 'Arafah. Mereka mengambil al-Hajarul Aswad dan mereka bawa ke "Ka'bah" yang mereka bangun sendiri, yang diberi nama "Kabi'ah". Mereka meletakkan Hajar Aswad di situ, dan terus berada di situ selama 20 tahun lebih. Hingga akhirnya Allah kembalikan lagi Hajar Aswad ke Ka'bah. 

🔥🌪 Inilah perbuatan Syi'ah dan Rafidhah di tanah haram. 

🇮🇷💨 Mereka adalah Syi'ah, kelompok Houthi adalah Syi'ah Rafidhah. Mereka berjalan di atas warisan nenek moyang mereka. Namun Allah akan terus memantau mereka."

🌏 http://www.sahab.net/forums/index.php?showtopic=161446 

•••••••••••••••••••••
🌠📝📡 Majmu'ah Manhajul Anbiya
📟▶ Join Telegram https://tlgrm.me/ManhajulAnbiya
💻 Situs Resmi http://www.manhajul-anbiya.net

~~~~~~~~~~~~~~~~~~

MENJAUH DARI FITNAH

MENJAUH DARI FITNAH

☀️ Dari shahabat Abu Hurairah - radhiyallahu 'anhu - berkata, Rasulullah - shallallahu 'alaihi wa sallam - bersabda :

(سَتَكُونُ فِتَنٌ الْقَاعِدُ فِيهَا خَيْرٌ مِنَ الْقَائِمِ، وَالْقَائِمُ فِيهَا خَيْرٌ مِنَ الْمَاشِي، وَالْمَاشِي فِيهَا خَيْرٌ مِنَ السَّاعِي، مَنْ تَشَرَّفَ لَهَا تَسْتَشْرِفْهُ، فَمَنْ وَجَدَ فِيهَا مَلْجَأً أَوْ مَعَاذًا فَلْيَعُذْ بِهِ)

"Akan terjadi berbagai fitnah, orang yang duduk padanya lebih baik daripada yang berdiri. Orang yang berdiri padanya lebih baik daripada yang berjalan. Orang yang berjalan padanya lebih baik daripada yang berlari.
Barangsiapa yang melihat padanya, maka fitnah itu akan menyeretnya. Barangsiapa yang mendapatkan tempat berlindung dalam fitnah tersebut maka hendaknya dia berlindung dengannya."
📙 HR. al-Bukhari dan Muslim

Asy-Syaikh 'Ubaid al-Jabiri hafizhahullah menjelaskan tentang hadits tersebut :
"⛔️ Larangan menceburkan diri dalam fitnah-fitnah itu. Barangsiapa yang mendapati fitnah, maka dia harus meninggalkannya — sebagaimana akan ada dalam hadits Hudzaifah —
Jangan menceburkan dirinya ke dalam fitnah.
🚇 Namun hendaknya dia menempuh jalan keselamatan, lari menyelamatkan agama dan kehormatan dirinya. Supaya tidak terjatuh ke dalam hal-hal terlarang, yang akan merusak agama dan dunianya."

النّهي عن التّعرّض لهذه الفتن، وعلى من أدرك هذه الفتن أن يعتزلها كما سيأتي في حديث حُذيفة، ولا يُعرّض نفسه لها، يسلك سبيل السّلامة يفرّ بدينه وعرضه حتّى لا يقع في محذور يُفسد عليه دينه ودنياه.

🌎 http://www.sahab.net/forums/index.php?showtopic=141535

•••••••••••••••••••••
🌠📝📡 Majmu'ah Manhajul Anbiya
📟▶ Join Telegram https://tlgrm.me/ManhajulAnbiya
💻 Situs Resmi http://www.manhajul-anbiya.net

~~~~~~~~~~~~~~~~~~

JALAN SELAMAT DARI BERBAGAI FITNAH

JALAN SELAMAT DARI BERBAGAI FITNAH

☄ asy-Syaikh al-Imam al-'Allamah 'Abdul 'Aziz bin 'Abdillah bin Baz rahimahullah,

🔴 "Sesungguhnya berbagai fitnah, fitnah : syahwat, syubuhat, perang, dan berbagai bid'ah. Semua bentuk fitnah, tidak ada cara untuk keluar dan selamat darinya kecuali dengan :
🔑 Mempelajari/mendalami Kitabullah dan Sunnah Rasul-Nya — shallallahu 'alaihi wa sallam — serta mengenal manhaj Salaful Ummah yaitu para shahabat — radhiyallahu 'anhum — dan yang menempuh jalan mereka dari kalangan para imam Islam dan para da'i kepada hidayah. ...

📚 Jadi yang mengeluarkan dan menyelamatkan dari berbagai fitnah — dengan taufiq dari Allah — adalah : berhukum kepada Kitabullah dan Sunnah Rasul-Nya - shallallahu 'alaihi wa sallam -.
🌅 Itu dilakukan dengan cara merujuk kepada Ahlus Sunnah dan para ulama sunnah, yang pada mereka itu terdapat fiqh (pemahaman yang mendalam) terhadap Kitabullah - 'Azza wa Jalla - dan fiqh terhadap Sunnah Rasul-Nya. Para ulama tersebut telah mempelajarinya dengan puncak kemampuan dirasah. Mereka mengerti hukum-hukumnya, dan berjalan di atas keduanya (Kitabullah dan Sunnah Rasul-Nya).

🛤 Maka seluruh umat ini, baik manusia maupun jin, arab maupun non-arab, kaum pria maupun kaum wanita, wajib atas mereka semua untuk berhukum dengan Kitabullah dan Sunnah Rasul-Nya, serta berjalan di atas manhaj (metode) Salaful Ummah, yaitu para shahabat - radhiyallahu 'anhum - dan yang mengikuti mereka dengan baik. Dalam semua kondisi/aspek, baik dalam kondisi damai maupun perang, dalam hal ibadah maupun muamalah, dan dalam semua perkara yang manusia berpecah belah padanya (yaitu) dalam masalah Nama-nama Allah dan Shifat-shifat-Nya, dalam masalah hari berbangkit, surga dan neraka, dan dala segala hal. Termasuk dalam masalah perang yang dikobarkan oleh sebagian orang. Wajib berhukum dengan syariat Allah dalam perkara tersebut.

🌏 http://www.binbaz.org.sa/article/178

 أن الفتن فتن الشهوات والشبهات والقتال وفتن البدع كل أنواع الفتن - لا تخلص منها ولا النجاة منها إلا بالتفقه في كتاب الله وسنة رسوله صلى الله عليه وسلم ومعرفة منهج سلف الأمة من الصحابة رضي الله عنهم ومن سلك سبيلهم من أئمة الإسلام ودعاة الهدى. ...
 فالمخلص من الفتن والمنجي منها بتوفيق الله هو بتحكيم كتاب الله وسنة رسوله صلى الله عليه وسلم وذلك بالرجوع إلى أهل السنة وعلماء السنة الذين حصل لهم الفقه في كتاب الله عز وجل والفقه بسنة رسوله صلى الله عليه وسلم ودرسوهما غاية الدراسة وعرفوا أحكامهما وساروا عليهما فجميع الأمة من إنس ومن جن وعجم وعرب ومن رجال ونساء يجب عليهم أن يحكموا بكتاب الله عز وجل وسنة رسوله عليه الصلاة والسلام وأن يسيروا على نهج سلف الأمة من الصحابة رضي الله عنهم وأتباعهم بإحسان في السلم والحرب في العبادات والمعاملات وفي جميع ما افترق فيه الناس في أسماء الله وصفاته في أمر البعث والنشور في الجنة والنار وفي كل شيء ومن ذلك الحروب التي يثيرها بعض الناس يجب أن يحكم فيها شرع الله. 

•••••••••••••••••••••
🌠📝📡 Majmu'ah Manhajul Anbiya
📟▶ Join Telegram https://tlgrm.me/ManhajulAnbiya
💻 Situs Resmi http://www.manhajul-anbiya.net

~~~~~~~~~~~~~~~~~~

BADAI FITNAH YANG MENGHEMPAS

BADAI FITNAH YANG MENGHEMPAS

🌌🌃 Datangnya fitnah itu ibarat potongan-potongan malam. Tatkala datang sepotong darinya, maka keadaan pun menjadi gelap. Setiap kali datang potongan berikutnya semakin gelap pula keadaannya. Demikian-lah seterusnya, kegelapan di atas kegelapan. Hingga seseorang benar-benar merasa kesulitan untuk membedakan mana yang haq dan mana yang batil. Mana yang halal dan mana yang haram. Wallahul Musta’an.

📩 Hal ini sebagaimana yang disabdakan oleh Rasulullah — shallallahu 'alaihi wa sallam —

بَادِرُوا بِالْأَعْمَالِ فِتَنًا كَقِطَعِ اللَّيْلِ الْمُظْلِمِ، يُصْبِحُ الْمَرْءُ مُؤْمِنًاوَيُمْسِي كَافِرًا، وَيُمْسِي مُؤْمِنًا وَيُصْبِحُ كَافِرًا، يَبِيْعُ أَحَدُكُمْ دِيْنَهُبِعَرَضٍ قَلِيْلٍ مِنَ الدُّنْيَا

“Bergegaslah kalian untuk beramal, (karena akan datang) fitnah-fitnah ibarat potongan-potongan malam. Di pagi hari seseorang dalam keadaan beriman dan sore harinya dalam keadaan kafir. Di sore hari dalam keadaan beriman dan keesokan harinya dalam keadaan kafir. Dia menjual agamanya dengan sesuatu dari (gemerlapnya) dunia ini.”
📚 (HR. Muslim no.118, dari shahabat Abu Hurairah radhiyallahu 'anhu)

☄ Asy-Syaikh Rabi’ bin Hadi Al Madkhali -hafizhahullah- berkata:
“Rasulullah — shallallahu 'alaihi wa sallam — seorang yang jujur lagi terpercaya telah memberitakan kepada kita dalam banyak haditsnya, termasuk hadits Abu Hurairah radhiyallahu 'anhu (di atas -pen) tentang munculnya berbagai macam fitnah di tengah umat ini.
🌪🌪 Dan benar-benar telah terjadi berbagai macam fitnah besar yang sangat kuat hempasannya terhadap aqidah dan manhaj (prinsip beragama) umat Islam, mencabik-cabik keutuhan mereka, menyebabkan pertumpahan darah di antara mereka dan menjatuhkan kehormatan mereka. Bahkan benar-benar telah menjadi kenyataan (pada umat ini) sabda Nabi — shallallahu 'alaihi wa sallam —: (artinya)

“ Sungguh kalian akan mengikuti jalan/jejak orang-orang sebelum kalian (Yahudi dan Kristen -pen) sejengkal dengan sejengkal dan sehasta dengan sehasta. Sampai-sampai jika mereka masuk ke liang binatang dhab (sejenis biawak yang hidup di padang pasir -pen) pasti kalian akan mengikutinya.”

🎗 Asy-Syaikh Rabi’  juga berkata:
“Di negeri-negeri kaum muslimin, saat ini telah bermunculan berbagai macam fitnah, seperti :
🔥 komunis, liberal, sekuler, ba’ts (sosialis), dan demokrasi dengan segala perangkatnya.
🔥 Kelompok sesat Syi’ah Rafidhah dan Khawarij pun semakin gencar menghembuskan racun-racun yang dahulu disembunyikannya.
🔥 Sebagaimana pula telah muncul kelompok sesat Qadiyaniyyah dan Baha`iyyah.”

📙 (Haqiqah Al-Manhaj Al-Wasi’ ‘Inda Abil Hasan, hal. 2)

Selengkapnya bisa dibaca di :
🌏 http://asysyariah.com/ditengah-derasnya-badai-fitnah-dan-mahalnya-sebuah-hidayah/

•••••••••••••••••••••
🌠📝📡 Majmu'ah Manhajul Anbiya
📟▶ Join Telegram https://tlgrm.me/ManhajulAnbiya
💻 Situs Resmi http://www.manhajul-anbiya.net

~~~~~~~~~~~~~~~~~~

MENJAGA KEUTUHAN RUMAH TANGGA ADALAH DENGAN MENGIKUTI ASSUNNAH

MENJAGA KEUTUHAN RUMAH TANGGA ADALAH DENGAN MENGIKUTI AS-SUNNAH

✍🏻 Asy-Syaikh Dr. Hisyam bin Khalil al-Hausany hafizhahullah berkata:

"Semakin dekat seorang suami dan seorang istri dengan Rabbnya, maka akan semakin sedikit perselisihan rumah tangga diantara mereka.

Allah Ta'ala berfirman:

ﻣَﻦْ ﻋَﻤِﻞَ ﺻَﺎﻟِﺤًﺎ ﻣِّﻦ ﺫَﻛَﺮٍ ﺃَﻭْ ﺃُﻧﺜَﻰٰ ﻭَﻫُﻮَ ﻣُﺆْﻣِﻦٌ ﻓَﻠَﻨُﺤْﻴِﻴَﻨَّﻪُ ﺣَﻴَﺎﺓً ﻃَﻴِّﺒَﺔً َۖ.

"Siapa saja yang beramal shalih apakah dia seorang pria ataupun seorang wanita, dan orang tersebut beriman, maka Kami akan memberikan kehidupan yang baik untuknya." (QS. An-Nahl: 97)

Hampir-hampir tidak ada sebuah rumah pun yang bebas dari perselisihan suami istri, hanya saja para suami istri bertingkat-tingkat keadaannya, jadi sebagian mereka ada orang yang berakal yang tetap berusaha menjaga keutuhan rumah tangganya, sedangkan sebagian yang lain ada yang menghancurkan rumah tangganya hanya karena perkara yang sepele.

Maka perhatikanlah baik-baik pengaruh sikap mengikuti bimbingan as-Sunnah terhadap baiknya pergaulan suami istri; al-Imam Ahmad rahimahullah menyebutkan istrinya yang bernama Ummu Shalih lalu beliau mendoakan rahmat untuknya, dan beliau mengatakan, "Kami hidup bersama selama 20 tahun, kami tidak pernah berselisih walaupun satu kata saja."

🌍 Sumber || https://twitter.com/aboalmubarak/status/792247713207320576

⚪ WhatsApp Salafy Indonesia
⏩ Channel Telegram || http://bit.ly/ForumSalafy

💎💎💎💎💎💎💎💎💎

NASEHAT UNTUK ORANG TUA YANG MEREMEHKAN PENDIDIKAN ANAK ANAKNYA

NASEHAT UNTUK ORANG TUA YANG MEREMEHKAN PENDIDIKAN ANAK-ANAKNYA

✍🏻 Fadhilatusy Syaikh Shalih Fauzan bin Abdillah al Fauzan hafizhahullah

📬 Pertanyaan: Kami mengharap sepatah kata dari fadhilatusy syaikh teruntuk sebagian ayah dan ibu yang masih meremehkan pendidikan anak-anak mereka, terkhusus hal-hal yang berkaitan dengan permasalahan ibadah seperti shalat, puasa, dan  selainnya. Kami melihat mereka bermudah-mudahan dalam perkara tersebut. Kami menginginkan sepatah kata dari syaikh yang mulia tentang keadaan ini?

🔓 Jawaban:

بِسْمِ اللَّهِ الرَّحْمَنِ الرَّحِيمِ، الْحَمْدُ لِلَّهِ رَبِّ الْعَالَمِينَ، وصَلىَّ اللهُ وَسَلِّمْ عَلَى نَبِيِّنَا مُحَمَّدٍ وَعَلَى آلِهِ وأصَحْابِهِ أَجْمَعِينَ . أما بعد،

☝🏻 Sesungguhnya anak-anak, selama mereka masih kecil, maka mereka berada di bawah tanggungjawab kedua orang tuanya. Mereka yang akan dimintai pertanggungjawabannya dihadapan Allah subhanahu wa ta’ala untuk mendidiknya di atas kebaikan dan adab yang baik.

🔊... Nabi shallallahu ‘alaihi was saladan bersabda:

« مُرُوا أَبْنَاءَكُمْ بِالصَّلَاةِ لِسَبْعِ سِنِينَ، وَاضْرِبُوهُمْ عَلَيْهَا لِعَشْرِ سِنِينَ، وَفَرِّقُوا بَيْنَهُمْ فِي الْمَضَاجِعِ»

” Perintahkanlah anak-anak kalian menunaikan shalat ketika berusia tujuh tahun. Pukullah mereka  pada usia sepuluh tahun ketika tidak mau mengerjakan shalat dan pisahkanlah tempat tidur mereka”.

🔘 Pendidikan memiliki peranan yang agung dalam tumbuh kembang anak-anak. Apabila dibiasakan dengan kebaikan bersamaan dengan fitrahnya, niscaya akan tetap terjaga di atas fitrahnya yang lurus. Ia akan berkembang, tumbuh besar, dan terbiasa di atas kebaikan karena telah dididik dengannya.

💧 Seorang penyair mengatakan:

” Pertumbuhan para pemuda di antara kami berkembang di atas apa yang telah dibiasakan oleh kedua orang tuanya. Oleh karena itu apabila seorang anak mendapatkan pengaruh pendidikan yang baik, ia akan menyeru mendo’akan kedua orang tuanya:

(وَقُلْ رَّبِّ ارْحَمْهُمَا كَمَا رَبَّيَانِي صَغِيراً).

“Dan katakanlah: Wahai Rabb-ku, sayangilah kedua orang tuaku sebagaimana mereka mendidikku semasa aku masih kecil.”

💥❌ Melalaikan dan meninggalkan (mendidik) anak-anak, ini merupakan tanggung jawab dari kedua orang tua, keduanya akan dimintai pertanggungjawabannya.

🔊... Nabi shallallahu ‘alaihi was salam bersabda:

كُلُّكُمْ رَاعٍ وَكُلُّكُمْ مَسْؤول عَنْ رَعِيَّتِهِ»

” Setiap dari kalian adalah pemimpin dan masing-masing kalian akan dimintai pertanggungjawaban tentang rakyatnya.”

💡 Anak-anak adalah rakyat yang berada dalam tanggungjawab kedua orang tuanya selama dia masih kecil. Dan orang yang mengatakan apabila mereka telah besar, telah dewasa, dan telah berakal, maka ini adalah ucapan yang salah. Apabila ia sudah dewasa, namun tidak dididik, maka ia akan tumbuh dewasa di atas sikap bermudah-mudahan dan tidak peduli terhadap urusan agamanya. Jadi, kewajiban orang tua terhadap anak-anaknya merupakan kewajiban yang besar dan mereka akan dimintai pertanggungjawabannya dihadapan Allah subhanahu wa ta’ala.

📚 Sumber: Channel Telegram Asy Syaikh Fauzan

🌎 Kunjungi || http://forumsalafy.net/nasehat-untuk-orang-tua-yang-meremehkan-pendidikan-anak-anaknya/

⚪ WhatsApp Salafy Indonesia
⏩ Channel Telegram : http://bit.ly/ForumSalafy

💎💎💎💎💎💎💎💎💎💎💎

SEORANG MUSLIM HARUS SELALU OPTIMIS

SEORANG MUSLIM HARUS SELALU OPTIMIS

✍🏻 Asy-Syaikh Muhammad bin Shalih al-Utsaimin rahimahullah berkata:

‏«ﻭﻳﻨﺒﻐﻲ ﻟﻺﻧﺴﺎﻥ ﺃﻥ ﻳﻜﻮﻥ ﻣﺘﻔﺎﺋﻼً ﻣﺴﺘﺒﺸﺮًﺍ ﺑﺎﻟﺨﻴﺮ ﻭﺃﻻ ﻳﺮﻯ ﺍﻟﺪﻧﻴﺎ ﺃﻣﺎﻣﻪ ﻛﺎﻟﺤﺔ ﻣﻈﻠﻤﺔ ﻓﻴﺴﺘﺤﺴﺮ ﻭﻳﻘﻨﻂ»

"Sepantasnya seseorang bersikap optimis dan penuh harapan terhadap kebaikan, dan jangan memandang dunia sebagai sesuatu yang suram dan gelap yang menyebabkan dia menyesal secara mendalam dan putus asa."

📚 Syarh Riyadhis Shalihin, jilid 4 hlm. 115

🌍 Sumber || https://twitter.com/imamothaimeen/status/791977905492529153

⚪ WhatsApp Salafy Indonesia
⏩ Channel Telegram || http://bit.ly/ForumSalafy

💎💎💎💎💎💎💎💎💎

TENTANG TAUBAT SYU'AIB AL ARNAUTH RAHIMAHULLAH

TENTANG TAUBAT SYU'AIB AL-ARNAUTH RAHIMAHULLAH

Salah seorang dari mereka mengirim selebaran elektronik lewat Majmu'ah Masyayikh Adn wal Ghuraba' yang bunyinya sebagai berikut:

Hari ini telah wafat ahli hadits negeri Syam yaitu asy-Syaikh Syu'aib al-Arnauth rahimahullahu Ta'ala.
Asy-Syaikh Syu'aib al-Arnauth termasuk ulama yang memiliki keutamaan, beliau memiliki tahqiq-tahqiq yang bagus dan bermanfaat, dan termasuk sikap sportif beliau rahimahullah adalah rujuknya beliau dari madzhab Asy'ariyah dan mengikuti madzhab Ahlus Sunnah wal Jama'ah, dan hal itu beliau umumkan tidak lama sebelum wafatnya beliau. Kita memohon kepada Allah agar memaafkan beliau, mengampuni beliau, dan meninggikan derajat beliau.

Demikian yang dikatakan oleh Syaikh Abdullah as-Sa'ad di akun twitternya.

Diantara pengantar yang ditulis oleh al-Allamah al-Muhaddits Syu'aib Al-Arnauth rahimahullah beberapa hari yang lalu bagi tahqiq kami terhadap kitab yang berjudul (الأجزاء العشرة على الطريقة المبتكرة) karya Al-Hafidz Al-Ala'iy rahimahullah, dan beliau mengakhiri kata pengantar tersebut dengan mengatakan, "Dan sesungguhnya saya mewasiatkan kepada keduanya agar terus melanjutkan menyebarkan ilmu yang bermanfaat, dan mengeluarkan manuskrip-manuskrip yang masih terpendam, diiringi semangat untuk bertaqwa kepada Allah Tabaraka wa Ta'ala dalam keadaan sembunyi-sembunyi maupun terang-terangan, ikhlas untuk-Nya dan mengikuti Sunnah Nabi-Nya shalallahu 'alaihi was sallam, di samping berpegang teguh dengan aqidah Ahlus Sunnah wal Jama'ah sesuai dengan madzhab salafush shalih.
Semoga Allah memberi taufiq untuk mereka untuk melayani Islam dan kaum muslimin, amin.

Didiktekan oleh Syu'aib al-Arnauth.

Dinukil oleh Muhammad Khalid Kullab al-Ghazzy

Asy Syaikh Abu Ammar Ali al-Hudzaify hafizhahullah mengomentari dengan mengatakan:

Abdullah as-Sa'ad adalah seorang takfiri (Khawarij) militan.
Sedangkan berkaitan dengana aqidah Ahlus Sunnah pada ucapan Syu'aib al-Arnauth tersebut mengandung kemungkinan aqaidah Asy'ariyah, karena mereka menganggap memang demikian, dan muktamar Chechnya yang lalu sebagai bukti yang menunjukkan atas hal itu. Jadi ucapan dia bisa mengandung kemungkinan ini dan itu, sehingga hal itu tidak bisa dianggap sebagai taubat yang jelas, kecuali jika dia menyatakan secara jelas berlepas diri dari aqidah Asy'ariyah. Dan Syu'aib al-Arnauth ini seorang fanatikus madzhab Hanafi, asy-Syaikh al-Albany rahimahullah sering menderita karena kelakuannya, diantaranya dia pernah mencela asy- Syaikh Al-Albany di kuburan ketika dia mengetahui bahwa beliau yang memandikan jenazah istrinya, hal itu beliau sebutkan di sebuah kaset, karena para pengikut madzhab Hanafi tidak membolehkan suami isteri memandikan yang lainnya jika salah satunya meninggal terlebih dahulu, karena menurut mereka akad suami istri tersebut telah putus, padahal hadits-hadits membantah pendapat mereka.

🌍 Sumber || https://telegram.me/dourous_machaikhaden

⚪ WhatsApp Salafy Indonesia
⏩ Channel Telegram || http://bit.ly/ForumSalafy

💎💎💎💎💎💎💎💎💎

Tanda Barakah Ilmu Hadis

Asy-Syaikh Muhammad Nashiruddin al-Albani rahimahullah mengatakan:

_"Barakah ilmu hadits itu akan tampak pada:_
✔Yang pertama, akhlak ahlul hadits...
✔Kemudian yang kedua tampak pada pemikiran dan madzhabnya...

👓👉🏾Jika engkau melihat seorang ahli hadits, namun ternyata akhlaknya tidak baik dan pemikirannya (akidah dan manhajnya) tidak lurus, maka ketahuilah bahwa sesungguhnya dia itu belajar hadits karena perkara duniawi...❗
🗯 bisa jadi karena ingin mendapatkan harta...
🗯 dan bisa jadi karena ingin mencari popularitas‼

🎯 *Maka tentu menjadi sebuah problema, manakala ada orang yang sibuk bergelut dengan hadits, namun ternyata tidak memberikan pengaruh baginya*‼

http://mahad-assalafy.com/2016/10/30/barakah-ilmu-hadits-tampak-dua-hal/

Sabtu, 29 Oktober 2016

ANCAMAN KERAS BAGI SIAPAPUN YANG HENDAK MELAKUKAN KEJAHATAN DI MASJIDIL HARAM

ANCAMAN KERAS BAGI SIAPAPUN YANG HENDAK MELAKUKAN KEJAHATAN DI MASJIDIL HARAM

🔅 Allah Ta'ala berfirman,

وَمَن يُرِدْ فِيهِ بِإِلْحَادٍ بِظُلْمٍ نُّذِقْهُ مِنْ عَذَابٍ أَلِيمٍ [الحج : ٢٥]
"Barangsiapa yang bermaksud di dalamnya melakukan kejahatan secara zhalim, niscaya akan Kami rasakan kepadanya sebagian dari adzab yang pedih." [ al-Hajj : 25 ]

🎗 'Abdullah bin Mas'ud — radhiyallahu 'anhu — berkata, "Kalau seandainya seseorang hendak melakukan kejahatan padanya secara zhalim walaupun dia sedang berada di 'Adn Abyan, niscaya Allah rasakan kepadanya sebagian adzab yang pedih."

📚 Lihat Tafsir Ibnu Katsir

🌠 Ya Allah, segerakanlah kehancuran Houthi - Syi'ah.

•••••••••••••••••••••
🌠📝📡 Majmu'ah Manhajul Anbiya
📟▶ Join Telegram https://tlgrm.me/ManhajulAnbiya
💻 Situs Resmi http://www.manhajul-anbiya.net

~~~~~~~~~~~~~~~~~~

TAUHID MENURUT SALAF

TAUHID MENURUT SALAF

☄🌅 Al-Imam Abu 'Abdillah ‘Ubaidullah bin Muhammad bin Baththah Al-’Ukbari rahimahullah  (wafat tahun 387 H) dalam karya besarnya yang berjudul Al-Ibanah al-Kubra, mengatakan:

🎗 “Bahwa dasar iman kepada Allah yang wajib atas makhluk (manusia dan jin) untuk meyakininya dalam menetapkan keimanan kepada-Nya, ada tiga hal:

1⃣ Pertama: Seorang hamba harus meyakini Rububiyyah-Nya, yang dengan itu dia menjadi berbeda dengan atheis yang tidak menetapkan (mengingkari) adanya pencipta.

2⃣ Kedua: Seorang hamba harus meyakini Wahdaniyyah-Nya (Uluhiyyah-Nya), yang dengan itu dia menjadi berbeda dengan jalannya orang-orang musyrik yang mengakui sang Pencipta namun menyekutukan-Nya dengan selain-Nya dalam peribadahan.

3⃣ Ketiga: Meyakini bahwa Dia (Allah) bersifat dengan sifat-sifat (kesempurnaan) yang Dia harus bersifat dengannya, berupa sifat Ilmu, Qudrah, Hikmah, dan semua sifat yang Dia menyifati diri-Nya dalam kitab-Nya.”

📚 al-Ibanah 'an Syari'ati al-Firqah an-Najiyah 2/172-173

قال الإمام أبو عبد الله عبيد الله بن محمد بن بطه العكبري المتوفى سنة ٣٨٧ هـ  في كتابه « الإبانة الكبرى »

وذلك أنّ أصل الإيمان بالله الذي يجب على الخلق اعتقاده في إثبات الإيمان به ثلاثة أشياء :
▪ أحدها : أن يعتقد العبد ربانيته ليكون بذلك مبايناً لمذهب أهل التعطيل الذين لا يثبتون صانعاً
▪ والثاني : أن يعتقد وحدانيته ليكون مبايناً بذلك مذاهب أهل الشرك الذين أقروا بالصانع وأشركوا معه في العبادة غيره
▪ والثالث : أن يعتقده موصوفاً بالصفات التي لا يجوز إلا أن يكون موصوفاً بها من العلم والقدرة والحكمة وسائر ما وصف به نفسه في كتابه "

📚 « الإبانة عن شريعة الفرقة الناجية » ٢ / ١٧٢ - ١٧٣

..............................

🕹 Tentu saja al-Imam Ibnu Baththah ini hidup sebelum masa Syaikhul Islam Muhammad bin 'Abdil Wahhab rahimahullah (w. 1206 H), juga sebelum Syaikhul Islam Ibnu Taimiyyah rahimahullah (w. 728 H).
🔑 Jadi, pembagian Tauhid ada tiga bukan buatan "Wahhabi". Bahkan itu pembagian di kalangan para ulama Salaf.

•••••••••••••••••••••
🌠📝📡 Majmu'ah Manhajul Anbiya
📟▶ Join Telegram https://tlgrm.me/ManhajulAnbiya
💻 Situs Resmi http://www.manhajul-anbiya.net

~~~~~~~~~~~~~~~~~~

Jumat, 28 Oktober 2016

NASEHAT BAGI WANITA AGAR BERHIJAB YANG BENAR SESUAI SYARIAT

NASEHAT BAGI WANITA AGAR BERHIJAB YANG BENAR SESUAI SYARIAT

✍🏻 Asy-Syaikh Shalih al-Fauzan hafizhahullah berkata:

أيتها المسلمة، إن الحجاب يصونك من النظرات المسمومة الصادرة من مرضى القلوب وكلاب البشر، ويقطع عنك الأطماع المسعورة، فالزميه وتمسكي به، ولا تلتفتي للدعايات المغرضة التي تحارب الحجاب، أو تقلل من شأنه، فإنها تريد لك الشر.
كما قال الله تعالى :﴿وَيُرِيدُ الَّذِينَ يَتَّبِعُونَ الشَّهَوَاتِ أَنْ تَمِيلُوا مَيْلًا عَظِيمًا﴾

"Wahai muslimah, sesungguhnya hijab akan melindungimu dari pandangan-pandangan beracun yang berasal dari orang-orang yang hatinya berpenyakit dan anjing-anjing dari jenis manusia, dan memutus keinginan-keinginan syahwat yang liar tak terkendali terhadapmu. Maka hendaklah engkau menetapinya dan berpegang teguhlah dengannya, dan jangan menoleh kepada slogan-slogan yang sarat kepentingan yang memerangi hijab, atau merendahkannya, karena sesungguhnya mereka itu sebenarnya menginginkan kejahatan terhadap dirimu. Sebagaimana firman Allah Ta'ala: "Sedangkan orang-orang yang menuruti syahwat ingin agar kalian menyimpang sejauh-jauhnya." (QS. An-Nisa': 27)

📚 Tanbihat Ala Ahkamin Takhtashshu bil Mu'minat, hlm. 46

🌍 Sumber || https://telegram.me/Ahkem_almoslima

⚪ WhatsApp Salafy Indonesia
⏩ Channel Telegram || http://bit.ly/ForumSalafy

💎💎💎💎💎💎💎💎💎

BAHAYA HIZBIYYAH TERHADAP AGAMA DAN NEGARA

BAHAYA HIZBIYYAH TERHADAP AGAMA DAN NEGARA

✍🏻 Asy-Syaikh Dr. Muhammad Ghalib hafizhahullah berkata:

‏رابط الحزبية أقوى، لذلك كل من انتسب لجماعة أو طريقة فرابطته بها أقوى من رابطته لدينه ووطنه وولاة الأمر.
هكذا حدثنا التاريخ، وهكذا يحدثنا الواقع.

"Ikatan hizbiyyah (kekelompokan) lebih kuat, oleh karena itu siapa saja yang ikut sebuah kelompok atau tarekat, ikatannya dengannya lebih kuat dibandingkan ikatannya dengan agamanya, tanah airnya, dan pemerintah. Demikianlah sejarah menceritakan kepada kita, dan demikianlah fakta memberitahukan kepada kita."

🌍 Sumber || https://twitter.com/m_g_alomari/status/792031406012727296

⚪ WhatsApp Salafy Indonesia
⏩ Channel Telegram || http://bit.ly/ForumSalafy

💎💎💎💎💎💎💎💎💎

MENGENAL GOLONGAN SESAT APA MANFAATNYA

MENGENAL GOLONGAN SESAT, APA MANFAATNYA?

🔑 Asy-Syaikh Muhammad bin Shalih al-Utsaimin rahimahullah pernah ditanya:

❓ "Apa manfaat belajar tentang golongan-golongan semisal Mu’tazilah, Jahmiyyah, dan Khawarij bagi para penuntut ilmu? Padahal di masa kini mereka sudah tidak ada?"

Beliau menjawab:

🕌 "Mempelajari tentang golongan-golongan ahlul bid’ah pada masa kini ada manfaatnya, yaitu kita menjadi tahu pemikiran dan kesesatan mereka sehingga kita mampu membantah mereka ketika kita menjumpainya, mereka itu benar-benar masih ada.

Adapun ucapan penanya bahwa mereka itu sudah tidak ada, maka hal itu hanya sebatas yang ia ketahui saja.

✅🕹 Namun kami dan juga orang-orang yang menelaah keadaan manusia sekarang ini benar-benar mengetahui bahwa golongan-golongan sesat semacam ini masih ada, dan mereka pun juga bersemangat untuk menebarkan kebid’ahan mereka itu.

🎗🔅 Oleh karena itu, kita memang benar-benar harus mempelajari pemikiran-pemikiran mereka itu, agar kita mengetahui penyimpangannya dan mengetahui yang benar. Sehingga kita bisa membantah orang-orang yang mengajak berdebat tentangnya."

📚 Sumber: Kitabul Ilmi, Asy-Syaikh Muhammad bin Shalih al-Utsaimin rahimahullah.

💻 http://mahad-assalafy.com/2016/10/29/mengenal-golongan-sesat-apa-manfaatnya/

•••••••••••••••••••••
🌠📝📡 Majmu'ah Manhajul Anbiya
📟▶ Join Telegram https://tlgrm.me/ManhajulAnbiya
💻 Situs Resmi http://www.manhajul-anbiya.net

~~~~~~~~~~~~~~~~~~

TIDAK BOLEH MENCELA PEMERINTAH DI MANAPUN

TIDAK BOLEH MENCELA PEMERINTAH DI MANAPUN

✍🏻 Asy-Syaikh Shalih al-Fauzan hafizhahullah berkata:

لا يجوز أن يقلل من شأن ولي الأمر أو أن يتكلم فيه في المجالس أو في الخطب أو في المحاضرات.

"Tidak boleh merendahkan pemerintah atau mencelanya, di majelis-majelis, di khutbah-khutbah, atau di ceramah-ceramah."

📚 Mafhumul Bai'ah, hlm. 18

🌍 Sumber || https://twitter.com/channel_moh/status/792176964182441984

⚪ WhatsApp Salafy Indonesia
⏩ Channel Telegram || http://bit.ly/ForumSalafy

💎💎💎💎💎💎💎💎💎

TENTANG BERITA TAUBAT ASY SYAIKH SYU'AIB AL ARNAUTH RAHIMAHULLAH

TENTANG BERITA TAUBAT ASY SYAIKH SYU'AIB AL ARNAUTH RAHIMAHULLAH

✍🏻 Asy-Syaikh Abdul Ilah ar-Rifa'iy hafizhahullah berkata ketika mengomentari berita tentang taubat asy-Syaikh Syu'aib al-Arnauth rahimahullah:

‏الرجوع إلى مذهب السلف فضيلة،
لكن العبرة بصحة الرجوع لا بمجرد الدعاوى،
فرجل يحيل على كتاب حققه له ٣٢ سنة وبعدها ملأ كتبه بالتأويل.

أيقال بعد هذا أنه رجع إلى منهج السلف؟!
فيقال: إما الراجع لم يعرف منهج السلف،
أو أن من نسبه إلى الرجوع إلى عقيدة السلف لم يعرف حقيقة أمره.

‏تحذر من مخالفاته العقدية التي كثرت في كتبه وتحقيقاته،
وقد ذكر هذا الكتاب بتقديم اﻹمام ابن باز رحمه ا لله بعضها.

"Rujuk kepada madzhab salaf merupakan keutamaan, tetapi yang menjadi penilaian adalah benarnya rujuk tersebut, bukan sekedar pengakuan.

Beliau masih mengarahkan kepada sebuah kitab yang beliau tahqiq sejak 32 tahun silam, dan setelah itu beliau memenuhi kitab-kitabnya dengan ta'wil.

Maka setelah ini apakah tepat untuk dikatakan bahwa beliau telah rujuk kepada manhaj salaf?!

Jadi yang tepat untuk dikatakan adalah: orang yang rujuk tersebut tidak mengerti manhaj salaf, atau orang yang menyebutnya telah rujuk kepada aqidah salaf dia tidak mengerti hakekat perkaranya.

Tetap waspadai penyimpangan-penyimpangan beliau dalam masalah akidah yang banyak terdapat dalam kitab-kitab dan tulisan-tulisan yang beliau tahqiq, dan sebagiannya telah disebutkan oleh kitab berikut ini (judulnya:

استدراك وتعقيب على الشيخ شعيب الأرنؤوط في تأويله بعض أحاديث الصفات.

Karya Khalid bin Abdurrahman bin Hamd asy-Syali', gambar covernya ditampilkan di twitter -pent) yang diberi pengantar oleh al-Imam Ibnu Baz rahimahullah."

Asy-Syaikh Abdul Ilah ar-Rifa'iy hafizhahullah ditanya:

"Syaikh, ada video yang disandarkan kepada beliau (Syu'aib al-Arnauth rahimahullah) yang isinya beliau berlepas diri dari keyakinannya yang lama dan beliau mengakui keyakinan salaf dalam masalah nama-nama dan sifat-sifat Allah, maka bagaimana menurut Anda?"

Beliau menjawab:

‏هو يرى أنه على عقيدة السلف منذ أن حقق كتاب الكرمي قبل ٣٢، والواقع الذي ما له من دافع أنه حقق كتبا بعدها ملأها بالتأويل.

‏‎يفرح كل سني أن يعود الناس إلى السنة، لكن المقطع لا جديد فيه.

"Beliau menganggap bahwa dirinya di atas manhaj salaf sejak mentahqiq kitab karya al-Karamy (Mar'i bin Yusuf al-Maqdisy, wafat 1033 H, judul kitabnya:
أقاويل الثقات في تأويل الأسماء والصفات.
Bisa didownload di:
waqfeya.com/book.php?bid=1860
-pent), dan fakta yang tidak terbantahkan adalah beliau mentahqiq beberapa kitab setelah itu yang beliau penuhi dengan ta'wil.

Setiap sunni merasa senang jika manusia kembali kepada as-Sunnah, namun dalam video tersebut tidak ada sesuatu yang baru."

🌍 Sumber || https://twitter.com/alrfaee1433/status/791993625114767360

⚪ WhatsApp Salafy Indonesia
⏩ Channel Telegram || http://bit.ly/ForumSalafy

💎💎💎💎💎💎💎💎💎

DUNIA INTERNASIONAL MENGUTUK SERANGAN SYI'AH HOUTHI KE KA'BAH KIBLAT KAUM MUSLIMIN

DUNIA INTERNASIONAL MENGUTUK SERANGAN SYI'AH HOUTHI KE KA'BAH KIBLAT KAUM MUSLIMIN
(🇮🇷 Serangan Penuh Makar Licik oleh Houthi binaan Iran)
~~~~~~~~~~

🔥 Milisi Houthi - Syiah Yaman kembali meluncurkan sebuah rudal balistik dengan menargetkan Makkah al-Mukarramah, Kiblat kaum muslimin sedunia!!

🎗☄ Berkat pertolongan dan penjagaan dari Allah Ta'ala yang Maha Perkasa dan Maha Bijaksana, pasukan koalisi militer pimpinan Saudi Arabia berhasil menghadang rudal tersebut pada jarak 65 km dari kota suci Makkah al-Mukarramah.

🚀💥 Rudal itu ditembakan dari provinsi di Sa'dah menuju Kota Makkah pada Jumat (28/10). Tak ada kerusakan atau korban jiwa dilaporkan dalam peristiwa tersebut.
➡ Pesawat tempur Kerajaan Arab Saudi menembak lokasi peluncur rudal itu di Sa'dah dan membuatnya hancur total.

✅ Bukan sekali ini saja Arab Saudi berhasil menggagalkan serangan rudal balistik. Akhir tahun lalu, Arab Saudi juga berhasil mencegat serangan rudal balistik yang diluncurkan dari Yaman. Kemudian pada bulan Mei lalu, peristiwa serupa kembali terjadi. Bahkan serangan rudal Jumat kemarin merupakan serangan kedua kalinya dalam satu bulan yang sama. Sebagaimana telah diberitakan, pada awal bulan Oktober kemarin (9/10) Houthi juga melakukan serangan yang sama, dan rudal balistik itu berhasil digagal pada jarak 40 km dari Makkah al-Mukarramah.

🔅 Allahu Akbar wa lillaah al-Hamd....

🛰💸 Iran berulang kali terbukti sebagai penyuplai senjata bagi Houthi yang juga beraliran Syi'ah itu melawan pemerintah Yaman yang sah. Meskipun kerap membantahnya, namun beberapa kali pasokan senjata yang berasal dari Iran ditemukan dan disita oleh pasukan koalisi militer pimpinan Saudi Arabia.
🕌 Tidak ada daya dan upaya kecuali dari Allah semata.

🔥 Namun bukan Syiah jika tidak berdusta. Kelompok Houthi dalam sebuah pernyataan hari Jumat, tergopoh-gopoh menyatakan bahwa tembakan rudal balistik Burkan-1 ke wilayah Arab Saudi itu mereka arahkan ke Bandara Internasional King Abdulaziz di Jeddah, bandara tersibuk Kerajaan Arab Saudi.

📌 Tentu saja dunia international telah tahu kebiasaan Syiah Houthi binaan Iran ini yang terlalu sering berdusta sehingga tidak bisa dipercaya.

🔴 Penyerangan ke Makkah al-Mukarramah dengan tembakan rudal balistik oleh Houthi Syiah tersebut, mendapat kecaman keras dari negara-negara di dunia. Seperti Bahrain, Uni Emirat Arab, Qatar, Sudan, Pakistan, dan lainnya. Inggris diberitakan juga turut mengecam.

📇 Pada hari Jumat, Bahrain mengecam penembakan rudal menuju Makkah. Dalam pernyataan yang dikirim ke Al-Arabiya News Channel mengatakan, bahwa sasaran Kiblat kaum muslimin merupakan penghinaan langsung terhadap Muslimin di seluruh dunia. Sekaligus merupakan sebuah kebencian dan kejahatan menyangkut agama.

📇 Menteri Luar Negeri dan Kerjasama Internasional UEA Abdullah bin Zayed mengetweet bahwa Iran mengklaim dirinya Islam sementara faktanya milisi pendukungnya menembakan roket ke Makkah.

📇 Menanggapi hal itu Qatar juga mengatakan peluncuran rudal balistik di Makkah menghambat upaya penyelesaian krisis damai di Yaman.

📇 Pimpinan Sudan menyatakan dirinya tidak pernah menyesal telah memutuskan hubungan diplomatik dengan Iran.

🏫 Dewan GCC menyatakan serangan Houthi di Makkah adalah bukti penolakan mereka untuk mematuhi keputusan dari masyarakat internasional.
🏢 Liga Arab menyatakan dengan tegas mengutuk serangan milisi Houthi ke arah Makkah al-Mukarramah.

🛳🇮🇷 Pada bulan April 2015, Iran mencoba untuk mengirim konvoi tujuh kapal dengan penjaga dua kapal Korps Pengawal Revolusi Iran ke Yaman.

💣 Kapal tersebut diisi dengan rudal jelajah pantai, bahan peledak, dan senjata lainnya. Bukti-bukti yang ada menunjukkan bahwa Milisi Syiah Houthi berada di balik serangan bulan ini dimana rudal mengenai permukaan-permukaan yang ditembakkan oleh USS Mason sebanyak dua kali.

✍🏻 dari berbagai sumber

•••••••••••••••••••••
🌠📝📡 Majmu'ah Manhajul Anbiya
📟▶ Join Telegram https://tlgrm.me/ManhajulAnbiya
💻 Situs Resmi http://www.manhajul-anbiya.net

~~~~~~~~~~~~~~~~~~