CUKUPKAH MENJELASKAN KEBENARAN TANPA MEMBANTAH KEBATHILAN
โ๐ป Asy-Syaikh Muhammad bin Hady al-Madkhaly hafizhahullah
โ๐ป Seorang yang mendakwahkan agama Allah selalu bersama dua keadaan: memerintahkan yang maโruf dan melarang dari yang mungkar.
๐บ Amar maโruf adalah mengajak manusia kepada kebaikan, sedangkan nahi mungkar adalah mengingkari semua hal yang menyelisihi perintah Allah dan Rasul-Nya shallallahu alaihi was sallam. Jadi harus ada hal yang ini dan yang itu. Padanya terdapat bantahan yang paling mengena terhadap siapa saja yang mengatakan kepadamu: โAjarilah manusia yang benar, mereka otomatis akan mengetahui yang salah!โ Orang yang semacam ini dia bodoh berlipat. Karena Allah memuji orang-orang yang beriman baik dan maupun wanita karena mereka memiliki sifat suka amar maโruf. Amar maโruf adalah mengajak manusia. Dan mereka juga melarang dari kemungkaran. Jadi harus ada yang ini dan yang itu.
ุนูููููููู ู ุจูุณููููุชููู ููุณููููุฉู ุงููุฎูููููุงุกู ุงููู ูููุฏูููููููู ุงูุฑููุงุดูุฏููููู ุชูู ูุณููููููุง ุจูููุง ููุนูุถููููุง ุนูููููููุง ุจูุงููููููุงุฌูุฐู.
โHendaklah kalian berpegang teguh dengan petunjukku dan petunjuk para khalifah yang mendapat hidayah dan lurus, peganglah erat-erat dan gigitlah petunjukku dengan gigi geraham.โ
โ๐ป Apakah di sini Nabi shallallahu alaihi was sallam diam saja?! Saya tanya kalian: apakah beliau diam saja?! Tidak, bahkan beliau melanjutkan dengan mengatakan:
ููุฅููููุงููู ู ููู ูุญูุฏูุซูุงุชู ุงูุฃูู ูููุฑู ููุฅูููู ููููู ู ูุญูุฏูุซูุฉู ุจูุฏูุนูุฉู.
โDan hendaklah kalian menjauhi perkara-perkara yang diada-adakan dalam agama, karena sesungguhnya semua perkara baru yang diada-adakan dalam agama adalah bidโah.โ [1]
๐ฐ Jadi beliau memerintahkan agar menetapi bimbingan As-Sunnah dan beliau juga memperingatkan bidโah bahkan sebelum bidโah itu muncul. Maka bagaimana dengan kita pada hari ini dalam keadaan bumi telah penuh dengan berbagai bidโah?!
๐ Seorang yang mendakwahkan agama Allah secara jujur dan mengikuti petunjuk Nabi shallallahu alaihi was sallam dia akan selalu menyertai yang ini dan yang itu dalam dakwahnya. Dan siapa saja yang mengatakan kepadamu: โAjaklah manusia kepada kebaikan, otomatis mereka akan mengetahui keburukan!โ Maka ketahuilah bahwasanya dia telah bersembunyi dan menyembunyikan kejahatan yang dia tidak ingin tersingkap, karena sesungguhnya seorang muslim yang jujur dan seorang penuntut ilmu salafy sunny atsary โapalagi seorang ulama sunnyโ tidak akan menerima ucapan semacam ini.
ููููุชูู ู ุฎูููุฑู ุฃูู ููุฉู ุฃูุฎูุฑูุฌูุชู ููููููุงุณู.
โKalian adalah umat yang terbaik yang dilahirkan untuk manusia.โ (QS. Ali Imran: 110)
โญ Dengan sebab apa (kalian menjadi umat terbaik)?!
ุชูุฃูู ูุฑููููู ุจูุงููู ูุนูุฑููููู ููุชููููููููู ุนููู ุงููู ูููููุฑู.
โKalian menyuruh kepada yang maโruf dan mencegah dari yang munkar.โ (QS. Ali Imran: 110)
Dua hal ini (menyuruh kepada yang maโruf dan mencegah dari yang munkar) sama-sama dilakukan.
ููุชูุคูู ููููููู ุจูุงูููู ูููููู ุขู ููู ุฃููููู ุงููููุชูุงุจู ููููุงูู ุฎูููุฑูุง ููููู ู ู ูููููู ู ุงููู ูุคูู ููููููู ููุฃูููุซูุฑูููู ู ุงููููุงุณููููููู.
โDan kalian beriman kepada Allah, seandainya ahli kitab mau beriman niscaya hal itu lebih baik baik mereka. Sebagian mereka ada yang beriman dan mayoritas mereka adalah orang-orang yang fasik.โ (QS. Ali Imran: 110)
โ๐ป Kita berlindung kepada Allah dari ketergelinciran lisan dan segala puji bagi Allah yang menjaga Kitab-Nya.
ููุชูุคูู ููููููู ุจูุงูููู ูููููู ุขู ููู ุฃููููู ุงููููุชูุงุจู ููููุงูู ุฎูููุฑูุง ููููู ู ู ูููููู ู ุงููู ูุคูู ููููููู ููุฃูููุซูุฑูููู ู ุงููููุงุณููููููู.
โDan kalian beriman kepada Allah, seandainya ahli kitab mau beriman niscaya hal itu lebih baik baik mereka. Sebagian mereka ada yang beriman dan mayoritas mereka adalah orang-orang yang fasik.โ (QS. Ali Imran: 110)
Jadi kebaikan itu akan datang jika dibangun di atas dua perkara ini secara berbarengan, yaitu:
ุชูุฃูู ูุฑููููู ุจูุงููู ูุนูุฑููููู ููุชููููููููู ุนููู ุงููู ูููููุฑู.
โKalian menyuruh kepada yang maโruf dan mencegah dari yang munkar.โ (QS. Ali Imran: 110)
โ๐ป Jadi orang yang mengatakan kepadamu: โJelaskanlah kebenaran dan jangan engkau bantah kebathilan!โ Maka orang ini telah menegakkan perkara yang paling bathil dan dia ingin menutup-nutupinya, namun alangkah jauhnya hal itu.
๐ฅ Jadi kita kan selalu menyertai dua perkara ini semuanya, karena kebaikan akan terwujud pada perkara ini dan pertolongan dari Allah terdapat pada hal ini. Maka harus ada usaha mendakwahkan kebenaran dan pertunjuk serta mengingkari kebathilan yang menyelisihi kebenaran dan pertunjuk tersebut.
๐ Kunjungi || http://forumsalafy.net/cukupkah-menjelaskan-kebenaran-tanpa-membantah-kebathilan/
โช WhatsApp Salafy Indonesia
โฉ Channel Telegram || http://bit.ly/ForumSalafy
๐๐๐๐๐๐๐๐๐
Tidak ada komentar:
Posting Komentar