Selasa, 31 Januari 2017

ORANG YANG IKHLASH TIDAK MEMPEDULIKAN PENILAIAN ORANG LAIN

ORANG YANG IKHLASH TIDAK MEMPEDULIKAN PENILAIAN ORANG LAIN

✍🏻 Asy-Syaikh Dr. Muhammad Ghalib hafizhahullah berkata:

‏ليس بالضرورة أن ترضي قناعاتك الأحبة فضلا عن الأعداء المتربصين. المهم أن قناعاتك ترضي عنك ربك جل وعلا؛ فهو  سبحانه الذي حبه زين وبغضه شين.

"Bukan keharusan bagaimana rasa puasmu terhadap pemberian Allah membuat ridha orang-orang tercinta, apalagi musuh-musuh yang selalu menunggu dirimu celaka. Yang penting adalah bagaimana rasa puasmu tersebut membuat ridha Rabbmu Jalla wa ’Ala, karena Dialah yang kecintaan-Nya merupakan keindahan dan kemurkaan-Nya merupakan keburukan."

🌍 Sumber || https://twitter.com/m_g_alomari/status/826468466572017670

⚪ WhatsApp Salafy Indonesia
⏩ Channel Telegram || http://bit.ly/ForumSalafy

💎💎💎💎💎💎💎💎💎

دروس اليوم الرابع من دورة ابن القيم الشرعية الخامسة

دروس اليوم الرابع من #دورة_ابن_القيم الشرعية الخامسة

📆الثلاثاء 3 من شهر جمادى الأولى سنة 1438 للهجرة

1⃣ الدرس الثالث من شرح منظومة القواعد الفقهية للشيخ ابن عثيمين _رحمه الله تعالى_

🎓المدرس:
الشيخ أبو محمد #صلاح_كنتوش
_حفظه الله تعالى_

📼 مدة المقطع : 55:59 د

📥للتحميل بالجودة العالية من هنا:
https://app.box.com/s/w5xucq9v5q7e3hc6qq7euebml9veokkj

2⃣ الدرس الرابع من شرح منظومة طُرفَة الطرَف في علم مصطلح الحديث لمحمد العربي الفاسي _رحمه الله تعالى_

🎓المدرس:
+الشيخ أبو عبد الله #سامح_العدني
_حفظه الله تعالى_

📼 مدة المقطع : 41:22 د

📥للتحميل بالجودة العالية من هنا:
https://app.box.com/s/3ux85w2zlhf0v8pupxu3dkhjbljkl25k

3⃣ الدرس الرابع من شرح باب الرضَاع وباب النفقات وباب الحَضَانة من كتاب بُلوغ المرام لابن حجر العسقلاني _رحمه الله تعالى_

🎓المدرس:
الشيخ أبو يحيى #زكريا_بن_شعيب العدني _حفظه الله تعالى_

📼 مدة المقطع : 43:48 د

📥للتحميل بالجودة العالية من هنا:
https://app.box.com/s/cocryxonet29dhlpkl378tizonxat4x4

⚠تنبيه⚠
الصوتيات التي تنشر في المجموعة بالجودة المنخفضة

📚 مجموعة دروس و محاضرات مشايخ عدن 📚

⏬للإستماع⏬

خلاصة الكلام في الجواب عمن عذر المبتدع محمد الإمام

خلاصة الكلام في الجواب عمن عذر المبتدع محمد الإمام

بسم الله والصلاة والسلام على رسول الله وعلى آله وصحبه ومن والاه
أما بعد :

📌 فمن شبه المناصرين للمبتدع محمد الإمام قولهم إن فلانا وفلانا يثني على محمد الإمام و يعذره فيما يتعلق بالوثيقة وكان آخر هؤلاء كما يزعمون الشيخ صالح آل الشيخ، وقبل الجواب عن هذه الشبهة أقول :
🔹إن النقل عن الشيخ صالح آل الشيخ قد يصح وقد لا يصح والذي نقل هو السدعي وهو كذاب مفترٍ والعجب ممن يصدقه وهو - يعني السدعي-  لم يكن حاضرا ذلك المجلس بينما ترى هذا المخلوق العجيب يُكذِّب أو يتوقف في النقل عن الشيخ ربيع في إخوانية محمد الإمام‼

✅ ثم ننتقل لجواب هذه الشبهة ،
والجواب من أوجه :

1⃣ الأول : أن الذين عذروا الإمام في وثيقته من المشايخ الفضلاء لم يطلعوا على خطبة العيد وما بعدها من الكتابات والخطب والمحاضرات في التخذيل من قتال الروافض والحكم عليهم بأنهم مسلمون وتنزيل أحاديث قتال الفتنة على القتال الدائر في اليمن ولم يطلع على نقده للتحالف وعاصفة الحزم ولم يسمع حنق الإمام الشديد وتغيظه عندما انتصر المسلمون في عدن على الروافض وحكمه على تلك الانتصارات بأنها في جهنم والمقصود أصحاب الانتصارات من أهل السنة لأن الانتصارات لا تكون في جهنم ،
👈 وفي المقابل هو يتورع عن تكفير حسين بدر الدين الداعية للشرك والداعية إلى تكفير الصحابة، ولا يخشى الله ولا يخافه بأن يحكم على المنتصرين على الروافض الحوثيين بأنهم في جهنم -عامله الله بما يستحق- فيا لله العجب ممن يدور مع عفاش حيث دار❗
👈 ولهذا فإن الشيخ محمد بن هادي عندما سمع بذلك - وهو ممن عذر الإمام فيما يتعلق بالوثيقة - رد عليه وقال فيه (كأنما طمس الله على بصيرته ) وطالبه بالتوبة.

2⃣ الثاني : يذكر المتعصبة أن ممن عذر الإمام الشيخ الفوزان معتمدين في ذلك على كلام السالمي وقد تبين كذب هذا الرجل بعد خروج كتاب الشيخ عبدالله الظفيري { تنبيه ذوي العقول الزاكيات إلى مافي وثيقة محمد الإمام من مخالفات ومجازفات } وتقديم الشيخ الفوزان له.

3⃣ الثالث :  يصور هؤلاء المتعصبة أن الوثيقة هي الخطأ الوحيد وأن المشايخ قد عذروه فيه والحقيقة أن أخطاء الإمام ومخالفاته كثيرة قد بينها الشيخ علي الحذيفي والشيخ صلاح كنتوش وهي مخالفات لو اطلع عليها هؤلاء المشايخ الذين عذروه لكان لهم موقف آخر فعلى سبيل المثال لو سمع الشيخ صالح آل الشيخ بعضا من تلك الخطب التي فيها الكلام على ولاة الأمر أو قرأ شيئا من كتاباته في حكام المسلمين ومنهم حكام المملكة لسمع المتعصبة كلاما لا يسرهم.

4⃣ الرابع : أن المتعصبة للإمام يصورون للناس أن الذين تكلموا في الإمام قلة لا يتعدون الواحد أو الاثنين ، والحقيقة أنهم أكثر وهم :
🔺1-الشيخ العلامة صالح الفوزان بتقديمه لكتاب الشيخ الظفيري
🔺2- الشيخ العلامة صالح اللحيدان حيث قال فيه هذا رجل عامي
ليس من أهل العلم
ليس هو أول من يضل
🔺3- ومنهم الشيخ العلامة محمد بن هادي تكلم فيه ورد عليه وطالبه بالتوبة
🔺4- ومنهم الشيخ العلامة عبد الله البخاري وهو أحد المشايخ المقدمين لكتاب التأكيد للشيخ عرفات .
🔺5-ومنهم الشيخ العلامة عبيد الجابري وله قصب السبق في التحذير من فتنة هذا الضال كما كان له قصب السبق في التحذير من فتنة الحجوري .
🔺6- ومنهم الشيخ العلامة حامل راية الجرح والتعديل في هذا العصر ربيع المدخلي وهو كذلك ممن كان له قصب السبق في مطالبة الإمام بالتوبة والتراجع والحكم عليه بأنه إخواني .

5⃣ الخامس  : أن الذين تكلموا في الإمام هم أعلم من الذين عذروه بل الذين تكلموا فيه هم أهل الاختصاص بالجرح والتعديل وأعلم الناس بالفرق والجماعات والرجال وهم أعلم الناس بحال اليمن لا سيما الشيخ ربيع والشيخ عبيد.

6⃣ السادس : أن الذين تكلموا في الإمام هم الذين تكلموا في أهل الفتن السابقة كفتنة أبي الحسن و الحجوري والحلبي وما قبلها من الفتن وهذا وحده كاف في رد شبهتهم هذه ولكن الأمر كما قال الله تعالى { فإنها لا تعمى الأبصار ولكن تعمى القلوب التي في الصدور }

🌹 ولعل في هذا القدر كفاية والله المستعان وعليه التكلان ولا حول ولا قوة إلا بالله

📝 كتبه / أبو المنذر #منير_السعدي

📅 الثلاثاء 3 جمادى الأولى 1438ه

ISLAM CINTA DAMAI DAN TOLERAN DALAM PENGERTIAN YANG BENAR

ISLAM CINTA DAMAI DAN TOLERAN DALAM PENGERTIAN YANG BENAR

✍🏻 Asy-Syaikh Dr. Muhammad Ghalib hafizhahullah berkata:

‏دين الإسلام دين الوسطية والعدل والسلام والمحبة والاجتماع. والتسامح فيه لا يعني التنازل عن عقيدته وشريعته ولا عن الأخلاق الإسلامية الراقية.

"Agama Islam adalah agama yang sifatnya pertengahan (tidak ekstrim atau radikal), adil, damai, cinta, dan persatuan. Dan toleransi dalam Islam bukan berarti mengalah dalam urusan aqidah, syari’at, dan akhlaq Islam yang mulia."

🌍 Sumber || https://twitter.com/m_g_alomari/status/826467675094253569

⚪ WhatsApp Salafy Indonesia
⏩ Channel Telegram || http://bit.ly/ForumSalafy

💎💎💎💎💎💎💎💎💎

BAHAYA UCAPAN PROVOKATIF YANG MENYERANG PEMERINTAH MUSLIM

BAHAYA UCAPAN PROVOKATIF YANG MENYERANG PEMERINTAH

✍🏻 Asy-Syaikh Zaid bin Muhammad al-Madkhaly rahimahullah berkata:

الخروج بالكلمة وسيلة للخروج بالسلاح وذلك هو الضلال المبين.

"Memberontak dengan ucapan merupakan sarana untuk memberontak dengan senjata, dan itu merupakan kesesatan yang nyata."

📚 Syarh as-Sittah al-Ushul, hlm. 33

🌍 Sumber || https://twitter.com/fzmhm12121/status/826503165247967235

⚪ WhatsApp Salafy Indonesia
⏩ Channel Telegram || http://bit.ly/ForumSalafy

💎💎💎💎💎💎💎💎💎

KEBATHILAN PASTI BERAKHIR DENGAN KEHANCURAN

KEBATHILAN PASTI BERAKHIR DENGAN KEHANCURAN

✍🏻 Al-Imam Muhammad bin Ali asy-Syaukany rahimahullah berkata:

«إن الباطل وإن ظهر على الحق في بعض الأحوال وعلاه، فإن الله سيمحقه ويبطله ويجعل العاقبة للحق وأهله»

"Sesungguhnya kebathilan walaupun mengalahkan kebenaran pada sebagian keadaan dan mengunggulinya, maka sesungguhnya Allah pasti akan melenyapkan dan menghancurkannya serta menjadikan kesudahan yang baik bagi kebenaran dan orang-orang yang mengikutinya."

📚 Fathul Qadir, jilid 3 hlm. 91

🌍 Sumber || https://twitter.com/fzmhm12121/status/826373635938086914

⚪ WhatsApp Salafy Indonesia
⏩ Channel Telegram || http://bit.ly/ForumSalafy

💎💎💎💎💎💎💎💎💎

Korbankanlah Hartamu untuk Meraih Ilmu Agama

RELA MENGORBANKAN HARTA DEMI ILMU

✍🏻 Khalaf bin Hisyam rahimahullah berkata:

أشكل علي باب من النحو، فأنفقت ثمانين ألف درهم حتى حذقته.

"Saya bingung memahami sebuah bab dalam ilmu nahwu, maka saya mengeluarkan uang sebanyak 80 ribu dirham hingga saya bisa menguasainya dengan baik."

📚 Siyar A’lamin Nubala', jilid 10 hlm. 578

🌍 Sumber || https://twitter.com/fzmhm12121/status/826274641589260290

⚪ WhatsApp Salafy Indonesia
⏩ Channel Telegram || http://bit.ly/ForumSalafy

💎💎💎💎💎💎💎💎💎

PERBUATAN-PERBUATAN YANG RENDAH BERSUMBER DARI PIKIRAN YANG KOTOR

PERBUATAN-PERBUATAN YANG RENDAH BERSUMBER DARI PIKIRAN YANG KOTOR

✍🏻 Al-Imam Ibnu Qayyim al-Jauziyyah rahimahullah berkata:

ومن كان في خواطره دنيئا خسيسا، لم يكن في سائر أموره إلا كذلك.

"Siapa yang pikiran-pikirannya berisi sesuatu yang rendah dan tidak berharga, maka tidaklah keadaan semua urusannya kecuali demikian juga."

📚 Al-Fawaid, hlm. 255

🌍 Sumber || https://twitter.com/fzmhm12121/status/826275527883358208

⚪ WhatsApp Salafy Indonesia
⏩ Channel Telegram || http://bit.ly/ForumSalafy

💎💎💎💎💎💎💎💎💎

SYETAN TAKUT TERHADAP ORANG YANG MENUNDUKKAN SYAHWATNYA

SYAITHAN TAKUT TERHADAP ORANG YANG MENUNDUKKAN SYAHWATNYA

✍🏻 Abul Hajjaj al-Mahdy rahimahullah berkata:

من جعل شهوته تحت قدميه فَرِقَ الشَّيْطَانُ مِنْ ظِلِّهِ.

"Siapa yang meletakkan syahwatnya di bawah kedua kakinya, maka syaithan akan ketakutan terhadap bayangannya."

📚 Muhasabatun Nafs, karya Ibnu Abid Dunya, hlm. 1266

🌍 Sumber || https://twitter.com/fzmhm12121/status/826274540221239297

⚪ WhatsApp Salafy Indonesia
⏩ Channel Telegram || http://bit.ly/ForumSalafy

💎💎💎💎💎💎💎💎💎

MEMBERSIHKAN JENGGOT JANGAN MENCUKUR ATAU MEMANGKASNYA

MEMBERSIHKAN DAN MERAPIKAN JENGGOT BUKAN BERARTI MENCUKUR ATAU MEMANGKASNYA

✍Berkata Asy-syeikh Shaleh Al-Fauzan hafizhahullah:

"Tidak mengapa engkau membersihkan jenggotmu atau engkau mencucinya atau engkau memakaikan wewangian kepadanya,

Adapun engkau melampaui batas terhadapnya, engkau mencukurnya, engkau memangkasnya dari arah ini dan arah itu, dan engkau membatasi panjangnya maka perbuatan ini tidaklah boleh!

Jenggot adalah ketampananmu, dan ciri/tanda kelaki-lakianmu, maka mengapa engkau berbuat semahumu terhadapnya?! Seakan tidak ada hal penting bagimu kecuali (mencukur) jenggot?! Bagaikan para wanita tidak ada hal yang penting bagi mereka kecuali (mencabut) alis".

📔an-nashihah wa atsaruha fi wuhdatil kalimah (27)

ﻗﺎﻝ ﺍﻟﺸﻴـﺦ ﺻـﺎﻟﺢ ﺍﻟﻔـﻮﺯﺍﻥ ﺣﻔـﻈﻪ ﺍﻟﻠﻪ :

‏« ﻻ ﻣﺎﻧﻊ ﺃﻥ ﺗﻨﻈﻒ ﻟﺤﻴﺘﻚ ﺃﻭ ﺗﻐﺴﻠﻬﺎ ﺃﻭ ﺃﻥ ﺗﻄﻴﺒﻬﺎ ، ﺃﻣﺎ ﺃﻥ ﺗﻌﺘﺪﻱ ﻋﻠﻴﻬﺎ، ﻭﺗﺄﺧﺬ ﻣﻨﻬﺎ، ﻭﺗﺄﺗﻴﻬﺎ ﻣﻦ ﻫﻨﺎ ﻭﻣﻦ ﻫﻨﺎ ﻭﺗﺤﺎﺻﺮﻫﺎ ﻓﻼ!
ﻓﺎﻟﻠﺤﻴﺔ ﺟﻤﺎﻝ ﻟﻚ، ﻭﻋﻼﻣﺔ ﻋﻠﻰ ﺍﻟﺮﺟﻮﻟﺔ، ﻓﻠﻤﺎﺫﺍ ﺗﺘﺴﻠﻂ ﻋﻠﻴﻬﺎ؟ !
ﻛﺄﻧﻚ ﻟﻴﺲ ﻟﻚ ﻫﻢٌّ ﺇﻻ ﺍﻟﻠﺤﻴﺔ؟ ! ﻣﺜﻞ ﺍﻟﻨﺴﺎﺀ ﻣﺎ ﻟﻬﻦَّ ﻫﻢٌّ ﺇﻻ ﺍﻟﺤﻮﺍﺟﺐ. » !

‏ﺍﻟﻨﺼـﻴﺤﺔ ﻭﺃﺛـﺮﻫﺎ ﻓـﻲ ﻭﺣـﺪﺓ ﺍﻟﻜـﻠـﻤﺔ (صــ:٢٧‏)

______________________________

📶 https://telegram.me/salafykolaka

Senin, 30 Januari 2017

HUKUM BULU MATA PALSU

FATWA ULAMA

HUKUM BULU MATA PALSU

💺Fadhilatus Syaikh Muhammad bin Shalih al-Utsaimin rahimahullah

( ☎ Pertanyaan )

Apa hukum menggunakan bulu mata palsu untuk berhias dihadapan suami❓

( 📫 Jawaban )

(👒) Bulu mata palsu tidak diperbolehkan karena menyerupai perbuatan menyambung rambut kepala.

✋ Nabi shallallahu 'alaihi wa sallam telah melaknat wanita yang menyambung rambut dan wanita yang minta untuk disambungkan rambutnya.

🔎 Dan bulu mata palsu ini jika seperti yang tergambar olehku sekarang ini yaitu dengan meletakkan benang-benang berwarna hitam seperti rambut di atas bulu mata sehingga tampak lentik dan lebat sehingga akan memperindah mata,

🌻❌ jika demikian maka ini termasuk menyambung rambut yang pelakunya dilaknat oleh Nabi shallallahu 'alaihi wa sallam.

⛵️ [ Silsilah Fatawa Nur alad Darb. Kaset nomor 330 ]

•••┈••••○❁☀️❁○••••┈•••

السؤال:

تقول: ما حكم استعمال  الرموش الصناعية للتجمل بها عند الزوج؟

الجواب:

الشيخ: الرموش الصناعية لا تجوز؛ لأنها تشبه الوصل أي وصل شعر الرأس، وقد لعن النبي صلى الله عليه وسلم الواصلة والمستوصلة، وهذه الرموش إذا كانت مما أتصوره الآن أن يوضع خيوط سوداء كالشعر على الرموش حتى تبدو وكأنها كثيرة تتجمل بها العين فإذا كان هكذا فهي من الوصل الذي لعن النبي  صلى الله عليه وسلم فاعلته في رأسها،

المصدر: سلسلة فتاوى نور على الدرب > الشريط رقم [330]

❀━━━━━━❃❃❃━━━━━━❀

✍🏻WhatsApp
ⓚⓘⓣⓐ🇮🇩ⓢⓐⓣⓤ
Bagi-bagi faedah ilmiahnya....ayo segera  bergabung.
🌐📲 Join Channel Telegram:
https://bit.ly/KajianIslamTemanggung

📻📡 Dengarkan Kajian Islam dan Murotal al-Quran setiap saat di Radio Islam Indonesia
http://bit.ly/AplikasiRadioIslamIndonesia

≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈

KEMAKSIATAN MELENYAPKAN KENIKMATAN

KEMAKSIATAN MELENYAPKAN KENIKMATAN

✍🏻 Al-Imam Ibnu Qayyim al-Jauziyyah rahimahullah berkata:

فالمعاصي نار النعم، تأكلها كما تأكل النار الحطب.

"Kemaksiatan ibarat api di hadapan kenikmatan, kemaksiatan akan melahap kenikmatan sebagaimana api melahap kayu bakar."

📚 Thariqul Hijratain, hlm. 542

🌍 Sumber || https://twitter.com/fzmhm12121/status/826275433129861120

⚪ WhatsApp Salafy Indonesia
⏩ Channel Telegram || http://bit.ly/ForumSalafy

💎💎💎💎💎💎💎💎💎

PERINGATAN KERAS DARI MENGALAP BERKAH DARI ORANG SHALEH ATAU ULAMA

PERINGATAN KERAS DARI MENGALAP BERKAH DARI ORANG SHALEH ATAU ULAMA

✍ berkata Al-hafidz Ibnu Rajab Al-hambali rahimahullah:

Ada seseorang datang kepada Imam Ahmad lalu ia mengusapkan tangannya kepada pakaian beliau dan ia mengusapkan keduanya kepada wajahnya, lalu Imam Ahmad marah dan mengingkari perbuatan tersebut dengan penuh pengingkaran dan beliau berkata: "dari siapakah kalian mengambil perkara ini?".

📔Al-hukmul jadir bil idza'ah (1/38)

✍ berkata Imam Ibnu Abi Ya'la Al-farra rahimahullah:

Ali Bin Abdillah Ath-thayalisi menukilkan beberapa perkara dari Imam kita:

Diantaranya ia menuturkan: aku usapkan tanganku kepada Ahmad Bin Hambal kemudian aku usapkan tanganku kepada tubuhku dalam keadaan beliau melihatnya lalu beliau sangat marah dan beliaupun mulai merontakan dirinya dan beliau mengatakan: dari siapakah kalian mengambil perkara ini? dan beliau sangat mengingkarinya.

📔thabaqat al-hanabilah (1/228)


قال الحافظ ابن رجب رحمه الله تبارك و تعالى  :

جاء إليه - أي : الإمام أحمد بن حنبل - رحمه الله - رجل فمسح يده ثيابه ومسح بهما وجهه ، فغضب الإمام أحمد وأنكر ذلك أشد الإنكار وقال : عمن أخذتم هذا الأمر ؟

الحكم الجدير بالإذاعة (٤٧/١)

قال الإمام ابن أبي يعلىٰ الفراء رحمه الله :

" عَلِيّ بْن عَبْدِ اللَّهِ الطيالسي نقل عَنْ إمامنا أشياء :

[ منها قَالَ : مسحت يدي عَلَى أَحْمَد بن حنبل ثم مسحت يدي عَلَى بدني وهو ينظر فغضب غضبًا شديدًا وجعل ينفض نفسه ويقول عمن أخذتم هذا وأنكره إنكارًا شديدًا ].

📔انظر :  طبقات الحنابة (٢٢٨/١)‏༄༅‏༄༅‏༄༅

______________________________

📶 https://telegram.me/salafykolaka

MEREKA MENGATAKAN KAMI MEMERANGI AMERIKA PADAHAL MEREKA SEDANG MENYEBARKAN IDEOLOGI AMERIKA

MEREKA MENGATAKAN, "KAMI MEMERANGI AMERIKA", PADAHAL MEREKA SEDANG MENYEBARKAN IDEOLOGI AMERIKA

☄ Fadhilatu asy-Syaikh al-'Allamah Rabi' bin Hadi al-Madkhali hafizhahullah,

📬 Tanya :
"Keluar untuk berdemonstrasi, atau melakukan revolusi dan mendidik para pemuda di atas itu, apakah itu termasuk manhaj Ahlus Sunnah wal Jama'ah ataukah tidak? Baik di negeri Islam maupun di luar negeri Islam? Apa nasehat Anda bagi siapa yang menjadikan itu (demo/revolusi) sebagai metode dakwah?"

⛱ Jawab :
"Ini adalah manhaj (metodologi) Karl Marx, Lenin, dan semisalnya. Bukan dari metodologi Islami. Revolusi, menumpahkan darah, fitnah, dan problematika merupakan caranya Karl Marx dan Lenin, kemudian mereka gabungkan dengan madzhab Khawarij. Lalu mereka sebut : "Islami". Seperti   kebiasaan mereka (memberi label Islam terhadap banyak hal yang haram), ada :
👉🏻 Musik Islami,
👉🏻 Sosialisme Islam,
👉🏻 Demokrasi Islam,
👉🏻 Disko Islami,
🔥 Semuanya sesat.
Mereka membawa berbagai bencana ini dari timur dan barat, lalu mereka kemas dengan baju Islam. Padahal Allah telah jauhkan Islam dari metode-metode tersebut.
Allah 'Azza wa Jalla berfirman,

{ ادْعُ إِلـَىٰ سَبِيـلِ رَبِّـكَ بِالْـحِكْمَةِ وَالْـمَوْعِظَـةِ الْـحَسـَنَةِ ۖ وَجَـادِلـْهُم بِالَّـتِي هِـيَ أَحْسَـنُ ۚ َ }
"Berdakwahlah ke jalan (agama) Rabb-mu dengan hikmah dan nasehat yang baik. Serta debatilah mereka dengan cara yang lebih baik." [ an-Nahl : 125 ]

⛵ Jihad itu ada pintu-pintu dan syarat-syaratnya. Bukan cara-cara marxisme, yang mereka beri label dengan baju Islam. Mereka mengambil revolusi dan sosialisme dari Karl Marx dan Lenin, mengambil demokrasi dari Amerika. Namun mereka mengatakan, "Kami memerangi Amerika."
👉🏻 Padahal, demi Allah, mereka sedang menjajakan ideologi Amerika, seperti :
💥 Multi partai,
💥 Periodeisasi kekuasaan,
💥 Pemilu,
💥 Demonstrasi,
💉 Ini semua adalah ideologi Amerika.

💰 Milyaran dolar telah dikeluarkan untuk membiayai penyebaran ideologi tersebut ke seluruh dunia dan menguasai bangsa-bangsa dengan ideologi tersebut.
🕳 Mereka menjadi pelayan terbesar untuk Amerika dan menjadi orang-orang yang menjajakan prinsip tersebut. Namun mereka menuduh orang lain sebagai antek-antek Amerika."

📙 Kasy as-Sitar 'Amma Tahmiluhu ba'dhu min Akhthar, 18 - 19

#lawan_amerika

•••••••••••••••••••••
🌠📝📡 Majmu'ah Manhajul Anbiya
📟▶ Join Telegram https://tlgrm.me/ManhajulAnbiya
💻 Situs Resmi http://www.manhajul-anbiya.net

~~~~~~~~~~~~~~~~~~

Khusus Pria Dewasa

HANYA UNTUK PRIA

Dianjurkan untuk menikahi seorang wanita yang baik agamanya, subur kandungannya, gadis, baik garis keturunannya, cantik, dan jauh hubungan kekerabatannya.

💎 Keuntungan wanita yang berasal dari garis keturunan yang baik adalah karena anaknya bisa jadi akan menyerupai keluarga ibunya dan dia bisa mendapatkan bagian dari kemuliaan mereka.

💐 Ada yang mengatakan: "Jika engkau ingin menikahi seorang wanita, maka perhatikanlah nasabnya!" Maksudnya adalah garis keturunannya.

▫ Adapun keuntungan menikahi seorang wanita yang jauh hubungan kekerabatannya karena anaknya akan lebih penurut.

🔍 Oleh karena inilah ada yang mengatakan: "Mengasinglah!" Maksudnya: Nikahilah wanita-wanita yang jauh dari hubungan kekerabatan!

⚠ Dan karena tidak ada jaminan untuk tidak muncul permusuhan dalam pernikahan dan menyeret hingga tahap perceraian, sehingga menikahi wanita yang dekat hubungan kekerabatannya terkadang bisa menyebabkan memutus silaturahmi yang diperintahkan untuk disambung.

▫ Ada juga yang mengatakan bahwa wanita-wanita yang jauh dari hubungan kekerabatan lebih subur, sedangkan anak-anak perempuan paman-paman dari pihak ayah lebih sabar.

🌺 Dan hendaknya memilih wanita yang cantik karena berdasarkan riwayat, dan karena hal itu akan lebih menenangkan hati. Juga wanita yang berakal, menjauhi wanita yang dungu, juga memilih wanita yang tidak kurus kering, dan memilih wanita yang memiliki rambut yang bagus.

✍🏻 Ibnu Abdil Barr rahimahullah berkata:

"Ada yang mengatakan bahwa siapa yang menikah maka hendaklah dia mencari wanita yang rambutnya bagus, karena rambut termasuk wajah, sehingga pilihlah dengan hati-hati salah satu bagian dari wajah tersebut. Ada juga yang mengatakan bahwa wanita adalah permainan."

✍🏻 Ibnul Jauzy rahimahullah berkata:

"Sepantasnya seseorang memilih dengan baik yang sesuai dengan keinginannya –maksudnya menikahi wanita– dan tidak perlu disebutkan kepadanya hal-hal yang akan memperbaiki kecintaan berupa keluarga yang dikenal baik agamanya dan memiliki sifat qana’ah, hanya saja secara umum sepantasnya untuk memilih gadis yang berasal dari keluarga yang dikenal baik agamanya dan memiliki sifat qana’ah."

👍🏻 Usia wanita yang terbaik untuk dinikahi adalah 14 hingga 20 tahun, dan pertumbuhan seorang wanita sempurna di usia 30 tahun, kemudian berhenti hingga usia 40 tahun, kemudian menurun.

🚫 Dan kurang bagus menikahi seorang janda yang hidup lama bersama mantan suaminya. Dan yang terbaik dari para wanita adalah yang belum mengenal seorang pria pun.

🌷 Dan hendaknya seseorang menjauhi budak wanita sampai dia yakin agamanya baik dan kecenderungan kepadanya kuat.

💥 Dan orang yang berakal hendaknya berhati-hati dari mengumbar pandangan, karena sesungguhnya mata bisa melihat sesuatu yang tidak mampu dia miliki, dan terkadang hal itu menyebabkan dirinya terjatuh ke dalam cinta yang berlebihan sehingga membinasakan badan dan agamanya. Dan barangsiapa yang ditimpa sebagian dari hal tersebut maka hendaklah dia memikirkan aib-aib para wanita.

✍🏻 Ibnu Mas'ud radhiyallahu anhu berkata:

"Jika salah seorang dari kalian tertarik kepada seorang wanita (yang tidak halal baginya), maka hendaklah dia mengingat hal-hal yang tidak disukai darinya. Dan tidaklah para wanita dunia ditampakkan aibnya dengan sesuatu yang lebih menakjubkan dari firman Allah Azza wa Jalla:

ﻭَﻟَﻬُﻢْ ﻓِﻴﻬَﺎ ﺃَﺯْﻭَﺍﺝٌ ﻣُّﻄَﻬَّﺮَﺓٌ.

"Mereka (para penghuni surga) mendapatkan istri-istri yang disucikan di dalamnya." (QS. al-Baqarah: 25)

💡 Dan tidak usah memperbanyak mereka (jika tidak mampu bersabar -pent), karena mereka bisa membuat urusan menjadi ruwet dan bisa menyebabkan kesedihan.

⭕ Termasuk tindakan bodoh adalah orang yang lanjut usia menikahi seorang gadis.

💐 Yang terbaik yang dilakukan oleh suami adalah melarang istri dari terlalu banyak bergaul dengan para wanita yang lain, karena mereka bisa merusak hubungan istrinya dengannya.

🗯 Dan jangan sampai memasukkan seorang remaja ke rumahnya, serta jangan mengizinkan bagi istri untuk keluar rumah (kecuali benar-benar perlu).

📑 Lihat: Al-Furu', jilid 5 hlm. 150-153, cetakan tahun 1405 H dan al-Mubdi’ Syarhul Muqni’, jilid 6 hlm. 84-85, cetakan tahun 1418 H

📝 Disarikan oleh: Abu Furaihan Jamal bin Furaihan al-Haritsy

📚 Sumber || https://t.me/azadanbwi

🌏 Kunjungi || http://forumsalafy.net/hanya-untuk-pria/

⚪ WhatsApp Salafy Indonesia
⏩ Channel Telegram || http://bit.ly/ForumSalafy

💎💎💎💎💎💎💎💎💎

Menghilangkan atau Merusakkan Barang yang Dipinjam

Di Tulis oleh Al Ustadz Abu Utsman Kharisman

Jika seseorang meminjam barang, kemudian selama masa peminjaman itu barang tersebut hilang atau rusak, apakah ia harus menggantinya?

Dalam hal ini ada perbedaan pendapat para Ulama:

Pendapat pertama,

Peminjam harus menggantinya dalam kondisi apapun. Pendapat ini masyhur sebagai pendapat asy-Syafi’i dan Ahmad. Ini juga diriwayatkan sebagai pendapat Abu Hurairah, dan Ibnu Abbas.

Pendapat kedua,

Tidak ada keharusan mengganti bagi peminjam, sebagaimana barang apapun yang diamanahkan. Ini yang masyhur dari Imam Malik.

Pendapat ketiga,

Tidak ada keharusan mengganti, kecuali jika sang peminjam sebelumnya mempersyaratkan harus diganti. Ini adalah pendapat dari sebagian Sahabat al-Imam Ahmad seperti al-‘Akbariy.

Pendapat keempat,

Tidak ada keharusan mengganti kecuali jika ada unsur ta’addiy dan tafrith. Ini berlaku untuk seluruh barang yang diamanahkan. Ini adalah pendapat Ali bin Abi Tholib, Abu Hanifah, al-Auza’iy, ats-Tsaury, al-Hasan, anNakha’iy, Umar bin Abdil Aziz, Ibnu Taimiyyah, Ibnul Qoyyim, Ibnu Hazm, as-Shon’aaniy (dalam Subulus Salaam), Abdurrahman as-Sa’di, Sholih al-Fauzan (dalam al-Mulakhkhoshul Fiqhiy), al-Albaniy dalam Silsilah as-Shahihah.

(Poin-poin ini disarikan dari Taudhiihul Ahkaam syarh Bulughil Maram karya Syaikh Abdullah al-Bassam dengan beberapa tambahan)

Syaikh Ibn Utsaimin dalam asy-Syarhul Mumti’ menggabungkan pendapat ketiga dan keempat, bahwa peminjam tidak ada keharusan untuk mengganti kecuali jika terjadi salah satu dari 3 hal:

1)Ta’addiy

2)Tafrith

3) Persyaratan sebelumnya dari pihak yang meminjamkan (bahwa jika rusak/ hilang harus mengganti).

Sehingga secara asal, tidak ada kewajiban menanggung/ mengganti bagi peminjam selama dia telah berusaha bersikap amanah.

Makna Ta’addiy dan Tafrith

Ta’addiy adalah melakukan sesuatu yang tidak boleh (melampaui batas). Tafrith adalah meninggalkan kewajiban dalam menjaganya (lalai).

Contoh: Seseorang pinjam sepeda motor.

Termasuk ta’addiy adalah jika ia menggunakan sepeda motor bukan untuk peruntukannya yang normal. Misalkan, ia tumpangi sepeda motor itu dengan beban yang sangat berat, atau dikendarai di genangan sungai padahal ada jembatan yang bisa dilalui, atau dibuat kebut-kebutan di luar batas wajar. Jika kemudian sepeda motor itu rusak, ia harus menggantinya.

Termasuk tafrith jika ia tidak bersungguh-sungguh dalam menjaganya. Misalkan sepeda motor itu diparkir sembarangan, tidak dikunci dengan baik, atau justru kuncinya diletakkan di motornya karena ia lalai atau lupa. Jika motor yang dipinjam itu hilang, maka ia harus menggantinya. Atau, dipinjam setahun lebih sering dipakai, tapi tidak pernah ganti olie, sehingga mesinnya rusak, maka peminjam itu harus menggantinya.Hadits Pertama:

عَنْ قَتَادَةَ عَنِ الْحَسَنِ عَنْ سَمُرَةَ عَنِ النَّبِيِّ صَلَّى اللَّهُ عَلَيْهِ وَسَلَّمَ قَالَ عَلَى الْيَدِ مَا أَخَذَتْ حَتَّى تُؤَدِّيَ ثُمَّ إِنَّ الْحَسَنَ نَسِيَ فَقَالَ هُوَ أَمِينُكَ لَا ضَمَانَ عَلَيْهِ

Dari al-Hasan dari Samuroh dari Nabi shollallahu alaihi wasallam beliau bersabda: Kewajiban bagi tangan terhadap apa yang diambilnya hingga ditunaikan. (Qotadah menyatakan) kemudian al-Hasan lupa dan berkata: Itu adalah amanah untukmu bukan tanggungan terhadapnya (H.R Abu Dawud, atTirmidzi, Ibnu Majah)

Ini adalah salah satu hadits yang dijadikan dalil oleh pendapat pertama. Hadits ini dilemahkan oleh Syaikh al-Abaniy karena al-Hasan adalah mudallis dan dalam hadits ini tidak secara shorih menyebutkan bahwa ia mendengar langsung dari Samuroh, tapi secara ‘an-anah. Bahkan kemudian al-Hasan berpendapat beda dengan hadits yang diriwayatkannya, sehingga Qotadah menganggapnya lupa. Hadits Kedua:

عَنْ صَفْوَانَ بْنِ يَعْلَى عَنْ أَبِيهِ قَالَ قَالَ لِي رَسُولُ اللَّهِ صَلَّى اللَّهُ عَلَيْهِ وَسَلَّمَ إِذَا أَتَتْكَ رُسُلِي فَأَعْطِهِمْ ثَلَاثِينَ دِرْعًا وَثَلَاثِينَ بَعِيرًا قَالَ فَقُلْتُ يَا رَسُولَ اللَّهِ أَعَوَرٌ مَضْمُونَةٌ أَوْ عَوَرٌ مُؤَدَّاةٌ قَالَ بَلْ مُؤَدَّاةٌ

Dari Shofwan bin Ya’la dari ayahnya (Ya’la bin Umayyah) beliau berkata: Rasulullah shollallahu alaihi wasallam berkata kepada saya: Jika datang kepadamu utusanku, berikanlah kepada mereka 30 baju perang dan 30 unta. Aku (Ya’la bin Umayyah) berkata: Wahai Rasulullah, apakah itu pinjaman yang memiliki tanggungan atau hutang yang ditunaikan? Nabi menjawab: bahkan yang ditunaikan (H.R Abu Dawud, anNasaai, Ahmad, dishahihkan Ibnu Hibban, dan dinyatakan sanadnya shahih oleh al-Albaniy) Hadits ini dijadikan dalil oleh selain pendapat pertama bahwa secara asal jika peminjam telah berusaha amanah, maka tidak ada tanggungan bagi dia.

Hadits Ketiga: Hadits Shofwaan bin Umayyah:

عَنْ أُمَيَّةَ بْنِ صَفْوَانَ بْنِ أُمَيَّةَ عَنْ أَبِيهِ أَنَّ رَسُولَ اللَّهِ صَلَّى اللَّهُ عَلَيْهِ وَسَلَّمَ اسْتَعَارَ مِنْهُ أَدْرَاعًا يَوْمَ حُنَيْنٍ فَقَالَ أَغَصْبٌ يَا مُحَمَّدُ فَقَالَ لَا بَلْ عَمَقٌ مَضْمُونَةٌ

Dari Umayyah bin Shofwaan bin Umayyah dari ayahnya (Shofwaan bin Umayyah) bahwa Rasulullah shollallahu alaihi wasallam meminjam darinya beberapa pakaian perang pada hari Hunain. Kemudian Shofwaan bertanya: Apakah ini ghoshob wahai Muhammad? Nabi menjawab: Tidak, tapi ini adalah (pinjaman) yang berupa tanggungan (H.R Abu Dawud, anNasaai, dishahihkan al-Hakim)

Sebagian Ulama melemahkan sanad hadits ini karena 2 hal, yaitu tidak dikenalnya Umayyah bin Shofwan (majhul) dan perawi yang bernama Syariik adalah lemah. Demikian dijelaskan Syaikh al-Albaniy dalam Irwaa’ul Gholiil. Sedangkan atsar dari Sahabat yang akan dikaji ini adalah atsar dari Ibnu Abbas, Abu Hurairah dan Ali bin Abi Tholib. Diriwayatkan bahwa Abu Hurairah dan Ibnu Abbas berpendapat bahwa peminjam harus mengganti secara mutlak. Hal itu diriwayatkan oleh Ibnu Abi Syaibah dan Abdurrozzaq.

أَنَّ رَجُلاً اسْتَعَارَ مِنْ رَجُلٍ بَعِيرًا فَعَطِبَ الْبَعِيرُ فَسَأَلَ مَرْوَانُ أَبَا هُرَيْرَةَ فَقَالَ : يَضْمَنُ

Sesungguhnya seorang laki-laki meminjam dari orang lain seekor unta. Kemudian unta itu binasa. Marwan bertanya kepada Abu Hurairah, dan Abu Hurairah menjawab (dia – orang yang meminjam-) harus menanggung (riwayat Ibnu Abi Syaibah)

عَنْ أَبِي هُرَيْرَةَ قَالَ الْعَارِيَةُ تَغْرَمُ قَالَ عَمْرٌو وَأَخْبَرَنِي بْنُ أَبِي مُلَيْكَةَ عَنِ بْنِ عَبَّاس مِثْلَهُ

dari Abu Hurairah –radhiyallahu anhu- beliau berkata pinjaman (menyebabkan) berhutang. Amr berkata: telah mengkhabarkan kepadaku Ibnu Abi Mulaikah dari Ibnu Abbas semisal itu (riwayat Abdurrozzaq)

Kedua riwayat ini lemah dan tidak bisa saling menguatkan, karena semuanya melalui jalur Abdurrohman bin as-Saaib yang majhul. Sedangkan riwayat pendapat Ali bin Abi Tholib bahwa seorang yang meminjam secara asal tidak memiliki tanggungan, diriwayatkan oleh Abdurrozzaq dengan 2 jalur periwayatan yang berbeda. Masing-masing jalur memiliki unsur kelemahan, namun jika digabungkan minimal sampai pada derajat hasan.

عَنْ مُحَمَّدٍ بْنِ الْحَنَفِيَّةَ عَنْ عَلِيٍّ قَالَ لَيْسَتِ الْعَارِيَةُ مَضْمُوْنَةٌ إِنَّمَا هُوَ مَعْرُوْفٌ إِلَّا أَنْ يُخَالِفَ فَيَضْمَن

Dari Muhammad bin al-Hanafiyyah dari Ali (bin Tholib) radhiyallahu anhu beliau berkata: Barang pinjaman bukanlah tanggungan. Hanya saja ia (dipinjam) secara ma’ruf. Kecuali jika (peminjaman) itu menyelisihi (yang ma’ruf), maka peminjam menanggung (riwayat Abdurrozaq)

عَنِ الْحَكَمِ بْنِ عُتَيْبَةَ أَنَّ عَلِيَّ بْنَ أَبِي طَالِبٍ قَالَ لَيْسَ عَلَى صَاحِبِ الْعَارِيَةِ ضِمَانٌ

Dari al-Hakam bin Utaibah bahwa Ali bin Abi Tholib –radhiyallahu anhu- berkata: Tidak ada tanggungan bagi pihak peminjam (riwayat Abdurrozzaq) Kesimpulan Peminjam barang tidak harus mengganti jika barang yang dipinjam hilang atau rusak, kecuali jika :

1) Ta’addiy

2) Tafrith

3) Orang yang meminjamkan telah mempersyaratkan sebelumnya bahwa jika barang hilang atau rusak itu tanggungan peminjam.

Ini yang dijelaskan Syaikh Ibn Utsaimin dalam asy-Syarhul Mumti’. Jika sang pemberi pinjaman mempersyaratkan sebelumnya (kalau rusak atau hilang harus diganti), maka peminjam harus menunaikan syarat itu jika terjadi kerusakan atau hilang. Hal ini berdasarkan hadits:

الْمُسْلِمُونَ عَلَى شُرُوطِهِمْ

Kaum muslimin (harus menunaikan) persyaratan mereka (H.R Abu Dawud dan lainnya, dishahihkan al-Albaniy) Wallaahu A’lam

http://salafy.or.id/blog/2015/02/24/menghilangkan-atau-merusakkan-barang-yang-dipinjam/

AMALAN BESAR yang Terlupakan

AMALAN YANG BESAR KEUTAMAANNYA, NAMUN JARANG YANG MENGERJAKANNYA

✍🏻 Rasulullah shallallahu alaihi was sallam bersabda:

ﻻَ ﻳَﺴْﺘُﺮُ ﻋَﺒْﺪٌ ﻋَﺒْﺪًﺍ ﻓِﻲ ﺍﻟﺪُّﻧْﻴَﺎ ﺇِﻻ ﺳَﺘَﺮَﻩُ ﺍﻟﻠَّﻪُ ﻳَﻮْﻡَ ﺍﻟْﻘِﻴَﺎﻣَﺔِ.

"Tidaklah seorang hamba menutupi aib hamba yang lain di dunia ini kecuali Allah akan menutupi aibnya pada hari kiamat nanti."

📚 HR. Muslim

🌍 Sumber || https://twitter.com/fzmhm12121/status/826156109639589889

⚪ WhatsApp Salafy Indonesia
⏩ Channel Telegram || http://bit.ly/ForumSalafy

💎💎💎💎💎💎💎💎💎

DUA PENYAKIT YANG MENIMPA ALI AL HALABY

️DUA PENYAKIT YANG BERBAHAYA YANG MENIMPA ALI AL HALABY

💡Berkata Asy Syaikh Al 'Allamah Robi' hafizhahullah tentang 'Ali Al Halaby :

💥Sungguh kecintaannya terhadap kepemimpinan dan harta mendorongnya untuk (berjalan) bersama setiap shohib fitnah yang menyerang manhaj salafy dan salafiyyin, dan ia (Ali Al Halaby) memiliki manhaj yang luas !!

🌎https://mobile.twitter.com/raed14364/status/823074786628739072

🌿Beliau juga berkata :

💥Dua penyakit yang berbahaya ini yaitu kecintaan terhadap harta dan kepemimpinan telah menimpa (Ali) Al Halaby dan para tokoh kelompoknya dan kedua penyakit tersebut menjadi kuat pada mereka dan tidaklah ada yang mendebat masalah ini melainkan seorang yang lalai atau pengekor hawa nafsu.

🌎Sumber : https://mobile.twitter.com/raed14364/status/822737693687812097

🌿🌿🌿🌿🌿🌿🌿🌿🌿🌿🌿
telegram.me/dinulqoyyim

IKHWANUL MUSLIMIN MENURUT PANDANGAN ASY SYAIKH AL MUHADDITS MUHAMMAD NASHIRUDDIN AL ALBANI

IKHWANUL MUSLIMIN MENURUT PANDANGAN ASY SYAIKH AL MUHADDITS MUHAMMAD NASHIRUDDIN AL ALBANY RAHIMAHULLAH

💡Berkata Asy Syaikh Al Allamah Al Albany رحمه اللّٰه :

▪️Yang kita lihat nyata terjadi di kebanyakan negeri-negeri dimana kelompok Ikhwanul Muslimin menyebar disana bahwa mereka puas dengan sikap berpegang teguh dengan islam masing-masing sesuai dengan madzhab dan alirannya.

▪️Maka Ikhwanul Muslimin mengumpulkan antara Salafiyyah dan Khalafiyyah yakni antara mereka yang menisbahkan diri mereka kepada salaf dan antara mereka yang menisbahkan diri mereka kepada khalaf bahkan mereka mengumpulkan dan menggabungkan ke dalam barisan mereka orang-orang yang bermadzhab Syi'ah.

💽Silsilatul Huda Wan Nur 805.

من أقوال إمام السنة المحدث الألباني رحمه الله :

[ الذى نراه واقعا فى كثيرٍ من البلاد التى ينتشر فيها حزب الإخوان المسلمين أنهم يَقْنَعون من التمسك بالاسلام كلٌ حَسْبَ مذهبهِ ومشربهِ فالإخوان يجمعون بين السلفية والخلفية أي بين من قد ينتمى إلى السلف وبين من ينتمى إلى الخلف بل و قد يجمعون *ويضمون إلى صفوفهم من قد يكون شيعى المذهب !!* ]

{سلسلة الهدى والنور 805}

〰〰〰〰〰〰〰〰〰
telegram.me/dinulqoyyim

MANHAJ IKHWANUL MUSLIMIN DAN ANAK-ANAK CABANGNYA

MANHAJ IKHWANUL MUSLIMIN DAN ANAK-ANAK CABANGNYA

💡Asy Syaikh Al Allamah Ahmad Bin Yahya An Najmy رحمه اللّٰه berkata :

▪️Sesungguhnya manhaj Ikhwanul Muslimin dengan semua anak-anak cabangnya baik Sururiyyah, Quthbiyyah, Jamaah Takfir, Hizbu Jihad Wa Tahrir dan selainnya semuanya sepakat diatas pemikiran harakiyyah hizbiyyah tsauriyyah (revolusioner), semuanya menyerukan kepada perencanaan rahasia dan pemberontakan secara tiba-tiba ketika mereka melihat kekuatan mereka telah sempurna, walaupun mereka mengaku bahwa mereka termasuk Ahlussunnah Wal Jamaah.

▪️Dan sesungguhnya barangsiapa yang meneliti pernyataan-pernyataan mereka di kaset-kaset, koran-koran dan artikel-artikel serta kitab-kitab mereka maka akan jelas baginya bahwa mereka semua sepakat tentang bolehnya memberontak para penguasa walaupun mereka adalah muslimin yang bertauhid dan menegakkan shalat serta berhukum dengan syariat Allah.

📚Al Mauridul Adzbuz Zulal (28-29).

📌قال العلامة أحمد بن يحيى النجمي رحمه اللّٰه :

💥إن المنهج الإخواني بجميع فصائله من سرورية وقطبية وجماعة تكفير وحزب جهاد وتحرير وغير ذلك كلها تتفق على الفكرة الحركية الحزبية الثورية، كلهم يدعون إلى التخطيط السري والخروج المفاجئ عندما يرون قوتهم قد اكتملت، وإن كانوا يدعون أنهم من أهل السنة والجماعة.

👣وإن من تتبع تصريحاتهم في الأشرطة والصحف والمقالات والكتب تبين له منها : أنهم جميعا متفقون على جواز الخروج على الولاة وإن كانوا مسلمين موحدين يقيمون الصلاة ويحكمون شرع اللّٰه.

📚المورد العذب الزلال (28-29).

🌿🌿🌿🌿🌿🌿🌿🌿🌿🌿🌿
telegram.me/dinulqoyyim

WASPADALAH DARI KAUM SHUFIYYAH

WASPADALAH DARI KAUM SHUFIYYAH

💡Asy Syaikh Al Allamah Ahmad Bin Yahya An Najmy رحمه اللّٰه berkata :

💥Barangsiapa yang terdidik di pangkuan kaum Shufiyyah maka ia tidak akan bisa keluar dalam keadaan selamat dari kejelekannya dan keadaan paling minimal ia keluar dalam keadaan hilang rasa sensitifnya dari syirik akbar.

📚Al Mauridzul Adzbuz Zulal.

🌎Sumber : https://mobile.twitter.com/Dr_SultanAsqah/status/824674799809130496

🌿🌿🌿🌿🌿🌿🌿🌿🌿🌿🌿
telegram.me/dinulqoyyim

KOREKSI LAGI GERAKAN SUJUD DALAM SHALAT KITA

FATWA ULAMA

KOREKSI LAGI GERAKAN SUJUD DALAM SHALAT KITA

✍🏼  Bersama Fadhilatush Syaikh Muhammad bin Shalih Al Utsaimin rahimahullah

☎  Pertanyaan : Apa hukum memperpanjang sujud terakhir dalam shalat melebihi panjangnya sujud-sujud yang lainnya❓

📞  J a w a b a n : Memperpanjang sujud yang terakhir BUKAN termasuk sunnah.❗

👋🏼  Karena yang disunahkan adalah tempo gerakan-gerakan dalam shalat hampir sama lamanya.

☝🏻  Ketika rukuk, bangkit darinya, sujud dan duduk di antara dua sujud. Sebagaimana dikatakan oleh Al-Bara' bin 'Azib :

•••"Aku pernah memperhatikan shalatnya Nabi shallallahu alaihi wa sallam. Aku dapati ternyata tempo berdiri, rukuk, sujud dan duduknya antara salam hampir sama lamanya."•••

👍🏼  Inilah yang lebih utama.

📼   Sumber : Silsilah Fatawa Nur 'alad Darb. Kaset nomor 367

❀━━━━❃❃❃━━━━❀

ماحكم إطالة السجدة الأخيرة من الصلاة أكثر من غيرها ؟

الجواب:

الإطالة في السجدة الأخيرة ليست من السنة؛ لأن السنة أن تكون أفعال الصلاة متقاربة، الركوع والرفع منه، والسجود والجلوس بين السجدتين، كما قال ذلك البراء بن عازب رضي الله عنه قال:

...( رمقت الصلاة مع النبي صلى الله عليه وسلم فوجدت قيامه فركوعه فسجوده فجلسته ما بين التسليم من الصلاة قريبة الاستواء)،...

*هذا هو الأفضل.*

📜  المصدر: سلسلة فتاوى نور على الدرب > الشريط رقم [367]

❀━━━━❃❃❃━━━━❀

✍🏻WhatsApp
ⓚⓘⓣⓐ🇮🇩ⓢⓐⓣⓤ
Bagi-bagi faedah ilmiahnya....ayo segera  bergabung.
🌐📲 Join Channel Telegram:
https://bit.ly/KajianIslamTemanggung

📻📡 Dengarkan Kajian Islam dan Murotal al-Quran setiap saat di Radio Islam Indonesia
http://bit.ly/AplikasiRadioIslamIndonesia

≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈

LETAK LISAN ORANG YANG CERDAS

PERMATA SALAF

DIMANAKAH LETAK LISAN ORANG YANG CERDAS

📡🗯  Berkata Abu Hatim رحمه الله :

☝🗯  “Lisan seorang yang cerdas berada di belakang hatinya. Ketika dia hendak berbicara, dia akan bertanya terlebih dahulu kepada hatinya.

✅  Apabila perkataan bermanfaat bagi dirinya maka dia akan berbicara.

✅  Namun apabila tidak bermanfaat maka dia akan diam.

💦⛔️  Sementara orang yang bodoh, hatinya berada di ujung lisannya. Dia akan membicarakan apa saja yang ingin diucapkan oleh lisannya.

📛🔬 Seseorang yang tidak bisa menjaga lidahnya berarti tidak paham terhadap agamanya.”

📜  [ Roudhotul 'Uqolaa Wa Nuzhatul Fudhola'.Hal: 49 ]

قال أَبُو حاتم رَضِيَ اللَّه عنه : لسان العاقل يكون وراء قلبه ، فإذا أراد القول رجع إلى القلب ، فإن كان له قَالَ ، وإلا فلا.والجاهل قلبه في طرف لسانه ، مَا أتى على لسانه تكلم به ، وما عقل دينه من لم يحفظ لسانه. (روضة العقلاء ونزهة الفضلاء. رقم ٤٩)

___________________

✍🏻WhatsApp
ⓚⓘⓣⓐ🇮🇩ⓢⓐⓣⓤ
Bagi-bagi faedah ilmiahnya....ayo segera  bergabung.
🌐📲 Join Channel Telegram:
https://bit.ly/KajianIslamTemanggung

📻📡 Dengarkan Kajian Islam dan Murotal al-Quran setiap saat di Radio Islam Indonesia
http://bit.ly/AplikasiRadioIslamIndonesia

≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈

PERHATIKAN TINGGAL BERAPA USIA ANDA

MUTIARA HADITS

PERHATIKAN TINGGAL BERAPA USIA ANDA

       ⚜~ الحديث ~⚜

✏ عَنْ أَبِي هُرَيْرَةَ ، قَالَ: قَالَ رَسُولُ اللَّهِ صَلَّى اللَّهُ عَلَيْهِ وَسَلَّمَ:

(••• أَعْمَارُ أُمَّتِي مَا بَيْنَ السِّتِّينَ إِلَى السَّبْعِينَ ، وَأَقَلُّهُمْ مَنْ يَجُوزُ ذَلِكَ •••) .

📝  وحسنه الألباني في "صحيح الترمذي" .

📜  Artinya  :

✏  Dari Abu Hurairah, ia berkata bahwa Rasulullah shallallahu alaihi wa sallam bersabda,

☝🏻 "Umur umatku antara 60 sampai 70 tahun. Sedikit dari mereka yang melampaui umur tersebut."

📝HR. at-Tirmidzi dan dihasankan oleh Syaikh al-Albani rahimahullah
_____________________

✍🏻WhatsApp
ⓚⓘⓣⓐ🇮🇩ⓢⓐⓣⓤ
Bagi-bagi faedah ilmiahnya....ayo segera  bergabung.
🌐📲 Join Channel Telegram:
https://bit.ly/KajianIslamTemanggung

📻📡 Dengarkan Kajian Islam dan Murotal al-Quran setiap saat di Radio Islam Indonesia
http://bit.ly/AplikasiRadioIslamIndonesia

≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈

DOSA DAPAT MENGHALANGI DARI AL-HAQ

DOSA DAPAT MENGHALANGI DARI AL-HAQ

✍🏻 berkata Syeikhul Islam Ibnu Taimiyah rahimahullah:

ﻛﻤﺎ ﺃﻥ اﻹﻧﺴﺎﻥ ﻳﻐﻤﺾ ﻋﻴﻨﻴﻪ ﻓﻼ ﻳﺮﻯ ﺷﻴﺌﺎ ﻭﺇﻥ ﻟﻢ ﻳﻜﻦ ﺃﻋﻤﻰ
ﻓﻜﺬﻟﻚ اﻟﻘﻠﺐ ﺑﻤﺎ ﻳﻐﺸﺎﻩ ﻣﻦ ﺭﻳﻦ اﻟﺬﻧﻮﺏ، ﻻ ﻳﺒﺼﺮ اﻟﺤﻖ.

"Sebagaimana bahwa seorang insan ia memejamkan kedua matanya maka ia tidak dapat melihat sesuatu apapun walaupun ia tidak buta, maka demikianlah hati disebabkan apa yang meliputinya dari noda dosa iapun tidak dapat melihat al-haq".

📚[majmu' al-fatawa (7/32)]

🌐 https://telegram.me/manhaj_salafy

TEMPAT SHALAT YANG TERBAIK BAGI WANITA IALAH RUMAH MEREKA

TEMPAT SHALAT YANG TERBAIK BAGI WANITA IALAH RUMAH MEREKA

🌷Rasulullah shallallahu alaihi wasallam bersabda:

خير مساجد النساء بيوتهن ".

"Sebaik-baik mesjid bagi wanita ialah rumah-rumah mereka".

📔[Shahih Abu Dawud (576)]
 

🌐 https://telegram.me/manhaj_salafy

BERAMAL DI ATAS KEJAHILAN TANPA ILMU LEBIH BANYAK MERUSAK DARI PADA MEMPERBAIKI

BERAMAL DI ATAS KEJAHILAN (TANPA ILMU) LEBIH BANYAK MERUSAK DARI PADA MEMPERBAIKI

✍🏻 Muhammad Bin Sirin berkata:

« إن قومًا تركوا طلب العلم ومجالسة العلماء، وأخذوا في الصلاة والصيام حتى يبس جلد أحدهم على عظمه، ثم خالفوا السنّة فهلكوا، وسفكوا دماء المسلمين، فوالذي لا إله غيره، ما عمل أحد عملاً على جهل إلا كان يفسد أكثر مما يصلح ».

"Sesungguhnya ada suatu kaum meninggalkan thalabul ilmu (menuntut ilmu) dan bermajlis dengan ulama, dan mereka lebih mengutamakan shalat dan puasa hingga kulit salah satu mereka menjadi kering di atas tulangnya, kemudian mereka menyelisihi sunnah lalu mereka menjadi binasa (tersesat) dan mengalirkan darah kaum muslimin, maka demi Dzat yang tiada berhak disembah kecuali Dia, tidaklah seseorang beramal dengan suatu amal di atas kejahilan (tanpa ilmu) melainkan ia lebih banyak merusak dari pada ia memperbaiki".

📚[al-istidzkar libni abdil bar (8/616)]

🌐 https://telegram.me/manhaj_salafy

Dosa Berantai

PERMATA SALAF

berkata Asy-syeikh Ibnu Baz rahimahullah:

" ومعلوم أن من نشر قولاً يضر الناس يكون عليه مثل آثام من ضل به، كما أن من نشر ما ينفع الناس يكون له مثل أجور من انتفع بذلك ".

"Merupakan perkara yang telah diketahui bahwa barangsiapa yang menebarkan ucapan yang memudaratkan manusia niscaya ia mendapatkan seperti dosa orang yang tersesat karenanya, sebagaimana bahwa barangsiapa yang menebarkan apa yang bermanfaat terhadap manusia niscaya ia mendapatkan seperti pahala orang yang mendapatkan manfaat dengan hal tersebut".

📚[majmu' al-fatawa (6/230)]

🌐 https://telegram.me/manhaj_salafy

Shalat

PERMATA SALAF

Berkata Asy-syeikh Ibnu Utsaimin rahimahullah:

"Berdiri di dalam shalat lebih mulia dari pada sujud berdasarkan bacaan dzikir, dan sujud lebih utama dari pada berdiri berdasarkan keadaannya...

Adapun keadaan berdiri lebih utama dari pada sujud berdasarkan bacaan dzikirnya sebab dzikir yang disyariatkan di dalam berdiri adalah membaca al-quran dan al-quran adalah ucapan yang paling utama,

Adapun sujud maka ia lebih mulia dari pada berdiri berdasarkan keadaannya sebab seorang insan yang sujud lebih dekat kepada Allah".

📚[syarh riyadhish shalihin (1/325)]

" القيام في الصلاة أشرف من السجود بذكره ، والسجود أفضل من القيام بهيئته ..

¤⇦ أما كون 【 القيـــــام 】 أفضل من السجود بذكره فلأن الذكر المشروع في القيام هو قراءة القرآن والقرآن أفضل الكلام ،،

¤⇦ أما 【 السجـــــود】 فهو أشرف من القيام بهيئته لأن الإنسان الساجد أقرب ما يكون من ربه عزوجل "
.
.
📝 [ شــرح رياض الصالحـــين 325/1 ]

🌐 https://telegram.me/manhaj_salafy