Senin, 23 Januari 2017

BANTAHAN ATAS SALAH SATU PAHAM KEYAKINAN ASY'ARIYYAH

BANTAHAN ATAS PAHAM ASY'ARIYAH YANG MENGATAKAN BAHWA "ALLAH TIDAK DI ATAS LANGIT"

๐Ÿ“Œ berkata Al-allamah Muhammad Bin Aman Al-jami rahimahullah:

โœ jika ada orang asy'ari mengatakan kepadamu: sesungguhnya Allah tidaklah turun pada sepertiga malam yang terakhir, dan sesungguhnya saja yang turun ialah perintah/urusan-Nya.

โœ๐Ÿป maka tanyakanlah kepadanya: perintah/urusan-Nya turun dari sisi siapa?

โœ niscaya ia menjawabmu: turun dari sisi Allah.

โœ๐Ÿป maka katakanlah kepadanya: Inilah yang kami inginkan, kalau begitu sungguh engkau telah menetapkan bahwa ALLAH BERADA DI ATAS LANGIT.

๐Ÿ“š[syarh al-aqidah al-wasithiyah]

โž–โž–โž–โž–โž–โž–โž–โž–โž–

"ุฅุฐุง ู‚ุงู„ ู„ูƒ ุงู„ุฃุดุนุฑูŠูู‘: ุฅู†ูŽู‘ ุงู„ู„ู‘ูŽู‡ ู„ุง ูŠู†ุฒู„ ููŠ ุงู„ุซู‘ูู„ุซ ุงู„ุฃุฎูŠุฑ ู…ู† ุงู„ู„ูŽู‘ูŠู„ุŒ ูˆุฅู†ู‘ูŽู…ุง ูŠู†ุฒู„ ุฃู…ุฑู‡.
ูู‚ู„ ู„ู‡: ุฃู…ุฑู‡ ูŠู†ุฒู„ ู…ู† ุนู†ุฏ ู…ู†ุŸ
ุณูŠู‚ูˆู„: ู„ูƒ ู…ู† ุนู†ุฏ ุงู„ู„ูŽู‘ู‡.
ูู‚ู„ ู„ู‡: ู‡ุฐุง ู…ุง ูƒูู†ู‘ูŽุง ู†ุฑูŠุฏุŒ ุฅุฐู‹ุง ูู‚ุฏ ุฃุซุจุชูŽู‘ ุฃู†ูŽู‘ ุงู„ู„ูŽู‘ู‡ ููŠ ุงู„ุณู‘ูŽู…ุงุก".

๐Ÿ“š(ยซุดุฑุญ ุงู„ุนู‚ูŠุฏุฉ ุงู„ูˆุงุณุทูŠุฉยป)

๐ŸŒ https://telegram.me/manhaj_salafy

Tidak ada komentar:

Posting Komentar