Minggu, 15 Januari 2017

PAHALA BAGI MEREKA YANG BELUM DIKARUNIAI ANAK

HADIAH BAGI MEREKA YANG BELUM DIKARUNIAI ANAK

🌸 Asy Syeikh Bin Baaz rohimahullah:

💡 Tidak diragukan lagi bahwasannya kemandulan termasuk musibah yang akan menghapuskan dosa dosa.

📸 Kemandulan adalah musibah yang membuat seseorang bersedih dan akan mengganggu keadaan dirinya, dan Allah azza wajalla akan menghapuskan dengannya kejelekan dan kesalahannya sebagaimana Allah menghapuskan dengan kegundahan, keletihan dan penyakit.

👉 Bahkan kemandulan ini lebih besar musibahnya dari musibah musibah yang lainnya.

👟 Kalau seseorang berharap pahala dan bersabar atas musibah yang menimpanya ini dan dia berharap ganjaran disisi Allah maka baginya kebaikan yang banyak.

🎓 telegram.me/Berbagiilmuagama

✍ https://www.binbaz.org.sa/noor/11102

…………………………………

Tidak ada komentar:

Posting Komentar