Senin, 06 Maret 2017

BAHAYA MEREMEHKAN DOSA

BAHAYA MEREMEHKAN DOSA

✍🏻 Ibnul Utsaimin rahimahullah berkata:

✋🏻 Dosa-dosa adalah penghalang antara seseorang dan mengetahui kebenaran, sebagaimana firman Allah subhanahu wa ta'ala,

إذا تُتلى عليه آياتُنا قال أساطيرُ الأولين ◎ كلّا بل رانَ على قلوبهم ما كانوا يَكسِبُون.

"Apabila dibacakan padanya ayat-ayat kami, dia mengatakan, 'Itu hanyalah dongeng nenek moyang terdahulu.' Sekali-kali tidak, bahkan apa yang mereka kerjakan menutupi hati-hati mereka".

فهُم لم يقولوا إنّ القرآن أساطير الأولين إلّا لأنه حِيلَ بينهم وبين معرفة حقيقته بسبب ذنوبهم".

Tidaklah mereka mengatakan; 'Sesungguhnya al-Qur'an adalah dongeng orang-orang terdahulu,' kecuali karena ada penghalang antara mereka dan mengetahui kebenaran (al-Qur'an)  disebabkan dosa-dosa mereka.
[Tafsir Surah an-Nisaa 2/181]

⚪ WhatsApp Salafy Indonesia
⏩ Channel Telegram || http://bit.ly/ForumSalafy

💎💎💎💎💎💎💎💎💎

Tidak ada komentar:

Posting Komentar