Rabu, 27 Juni 2018

MERASA CUKUP DAN HANYA BERHARAP KEPADA ALLAH

KEUTAMAAN MERASA CUKUP DAN HANYA BERHARAP KEPADA ALLAH

Rasulullah shallallahu alahi wasallam bersabda :

وَمَنْ يَسْتَعْفِفْ يُعِفَّهُ اللهُ وَمَنْ يَسْتَغْنِ يُغْنِهِ اللهُ.

"Barangsiapa yang berusaha menjaga kehormatannya maka Allah akan menjaga kehormatannya, dan barangsiapa yang merasa cukup maka Allah akan memberinya kecukupan."

📚 Shahih al-Bukhary, no. 1427

✍🏼 Syaikhul Islam Ibnu Taimiyyah rahimahullah berkata:

والمستعِف الذي لا يسأل بلسانه، والمستغني الذي لا يستشرف بقلبه، فإنَّ الغنى أعلى من العفة، وأغنى الغنى غنى النفس.

"Orang yang menjaga kehormatannya adalah yang tidak meminta dengan ucapannya, sedangkan orang yang merasa cukup adalah yang tidak mengharap-harapkan dengan hatinya, karena sesungguhnya merasa cukup lebih tinggi derajatnya dibandingkan dengan menjaga kehormatan, dan kekayaan yang paling mulia adalah kekayaan jiwa."

📚 Ar-Radd Ala asy-Syadzaly, no. 42

🌍 Sumber || https://twitter.com/MonjedHaddad/status/1012018658896482304?s=19

⚪ WhatsApp Salafy Indonesia
⏩ Channel Telegram || http://telegram.me/forumsalafy

💎💎💎💎💎💎💎💎💎💎

Tidak ada komentar:

Posting Komentar