Senin, 13 Agustus 2018

Menuntut Ilmu adalah Sebab Seorang Bisa Bermuhasabah

Menuntut Ilmu adalah Sebab Seorang Bisa Bermuhasabah

Syaikh Shalih ibn Abdil Aziz alu Syaikh hafizhahullahu berkata, "Jika seorang hamba yang mukmin menuntut ilmu maka sesungguhnya dia berada di dalam kebaikan yang banyak karena dia akan bermuhasabah terhadap apa yang menimpa dirinya dan terhadap apa yang nanti dia dapat dari menuntut ilmunya, maka dengan itu jadilah aktifitas thalabul ilminya menjadi suatu ibadah."

(Fadhlul Ilmi wat Talim wa Shifatu Ahlihi-Syaikh Shalih ibn Abdil Aziz alu Syaikh, hal. 4, cet. Maktabah Ath Thabari)
➖➖➖
💐 Wa Sedikit Faidah Saja (SFS)
➖➖➖
💾 Arsip lama di catatankajianku.blogspot.com dan di link telegram http://bit.ly/1OMF2xr
@SedikitFaidahSaja

#ilmu

Tidak ada komentar:

Posting Komentar