Rabu, 24 Oktober 2018

BESARNYA PAHALA ORANG YANG SABAR DITIMPA UJIAN DI DUNIA SEMASA HIDUPNYA

BESARNYA PAHALA ORANG YANG SABAR DITIMPA UJIAN

✍🏼 Rasulullah shallallahu alaihi wasallam bersabda :

يَوَدُّ أَهْلُ الْعَافِيَةِ يَوْمَ الْقِيَامَةِ حِيْنَ يُعطَى أَهْلُ الْبَلَاءِ الثَّوَابَ لَوْ أَنَّ جُلُوْدَهُم كَانَت قُرِّضَتْ فِيْ الدُّنْيَا بِالْمَقَارِيْضِ.

"Pada hari kiamat nanti ketika orang-orang yang ditimpa cobaan diberi pahala, orang-orang yang tidak diberi cobaan sangat ingin seandainya di dunia kulit mereka dipotong-potong dengan gunting."

📚 Shahih al-Jami' ash-Shaghir, no. 8177

⚪ WhatsApp Salafy Indonesia
⏩ Channel Telegram || http://telegram.me/forumsalafy

💎💎💎💎💎💎💎💎💎💎

Tidak ada komentar:

Posting Komentar