HARUSKAH MEMINDAHKAN MAKANAN YANG TERLETAK DI TANGAN KIRI KE TANGAN KANAN SAAT MEMAKANNYAโ
โช๏ธMufti: Syaikh Ibnu 'Utsaimin rahimahullah
Pertanyaan 736:
Jika ada makanan terletak di tangan kirinya, apakah ia memakannya dari tangan kiri atau memindahkannya ke tangan kanan?
Jawaban:
Ia memindahkannya ke tangan kanan kemudian memakannya, karena makan dengan tangan kiri hukumnya haram.
Adapun sekedar menjilat seperti jika ia memegang daging dengan kedua tangannya, maka boleh ia menjilati apa yang ada di atas tangan kirinya.
๐ Al Kanzu ats Tsamin Fii Suaalaat Ibn Saniid
๐ฑhttp://t.me/ukhwh
[ุงูุณุคุงู (736): ุฅุฐุง ููุน ุจุนุถ ุงูุฃูู ูู ูุฏู ุงููุณุงุฑ ูู ูุฃููู ู
ููุง ุฃู
ููููู ุฅูู ุงููู
ููุ]
ุงูุฌูุงุจ: ููููู ุฅูู ุงููู
ูู ุซู
ูุฃูููุ ูุฃู ุงูุฃูู ุจุงููุณุงุฑ ุญุฑุงู
ุ ูุฃู
ุง ู
ุฌุฑุฏ ุงููุนู ูู
ุง ูู ุฃู
ุณู ูุญู
ูุง ุจูุฏูู ููู ุฃู ูุนูู ู
ุง ุจูู ุนูู ูุฏู ุงููุณุฑู.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar