Kamis, 07 November 2019

3 SUNGAI BESAR PEMBERSIHAN BAGI PARA PENDOSA

FAEDAH ILMIAH

3 SUNGAI BESAR BAGI PARA PENDOSA

🔊 Ibnul Qayyim rahimahullah menyatakan,

"Para pendosa memiliki tiga sungai besar. Mereka bisa membersihkan diri di sungai tersebut selama masih berada di alam dunia.Namun, bila ternyata sungai tersebut tidak dapat membersihkan mereka dengan tuntas, merekapun akan dibersihkan di sungai Jahim pada hari kiamat nanti.

(Sungai tersebut adalah):
• Sungai Taubat Nasuha.
• Sungai berupa perbuatan-perbuatan kebajikan yang akan menenggelamkan dan melenyapkan dosa.
• Sungai berwujud musibah besar yang dapat menggugurkan dosa."

📚  Sumber : Madarijus-Salikin, hlm. 64/1

قال ابن القيم رحمه الله :

- لأهل الذنوب ثلاثة أنهار عظام يتطهرون بها في الدنيا، فإن لم تف بِطُهرهم طُهِّروا في نهر الجحيم يوم القيامة

• نهر التوبة النصوح
• ونهر الحسنات المستغرقة للأوزار المحيطة بها.
• ونهر المصائب العظيمة المكفرة.

مدارج_السالكين ❪٦٤/١❫ .

t.me/KajianIslamTemanggung

Tidak ada komentar:

Posting Komentar