Jumat, 13 Maret 2020

TIGA KERUGIAN

TIGA KERUGIAN

✍🏻 Hasan Al Bashri rahimahullah berkata,

لا تخرج نفس ابن آدم من الدنيا إلا بحسرات ثلاثة

“Tidaklah seorang hamba keluar meninggalkan dunia ini melainkan pasti merasakan tiga kerugian:

أنه لم يتمتع بما جمع

• Tidak bisa menikmati apa yang telah dia kumpulkan

ولم يدرك ما أمل

• Tidak meraih apa yang dia angankan

ولم يحسن الزاد لما قدم عليه

• Tidak mempersiapkan bekal yang baik untuk menyambut sesuatu yang akan datang kepadanya (kematian).

( Mawaizh lil imam Hasan al-Bashri, hal. 187)

🌎 Kunjungi || https://forumsalafy.net/tiga-kerugian/

@forumsalafy

💎💎💎💎💎💎💎💎💎💎

Tidak ada komentar:

Posting Komentar