Selasa, 22 September 2020

HUKUM SAFAR UNTUK TA'ZIYAH atau MELAYAT

HUKUM SAFAR UNTUK TA'ZIYAH

✒️ Syaikh Abdul Aziz bin Baz rahimahullah mengatakan,

" لا بأس به، يسافر يعزي أخاه أو أباه لا بأس، الحمد لله."

"Tidak mengapa seseorang di safar untuk berta'ziyah kepada saudara laki-lakinya atau bapaknya. Ini tidak mengapa alhamdulillah."

🖥️ Situs Resmi Syaikh bin Baz rahimahullah

t.me/KajianIslamTemanggung

Tidak ada komentar:

Posting Komentar