Selasa, 09 Maret 2021

NAFKAH UNTUK KEDUA ORANG TUA ADALAH KEBAKTIAN YANG BESAR

NAFKAH UNTUK KEDUA ORANG TUA ADALAH KEBAKTIAN YANG BESAR

💬 Syaikh Abdurrahman bin Nashir as-Sady rahimahullah mengatakan,

ومن أعظم برهما، النفقة عليهما، ومن أعظم العقوق، ترك الإنفاق عليهما

"Termasuk sebesar-besar kebaikan kepada kedua orang tua adalah menafkahi keduanya¹
Dan termasuk sebesar-besar kedurhakaan adalah tidak memberi nafkah kepada keduanya."

¹Anak berkewajiban untuk memberikan nafkah kepada orang tua jika orang tua membutuhkannya dan sang anak mampu memberikannya.

✍️ Tafsir as-Sa'di 2:215

t.me/KajianIslamTemanggung

Tidak ada komentar:

Posting Komentar