PERSEMBAHAN TERBAIK UNTUK BUAH HATI
🔊 Syaikh Abdurrahman bin Nashir as-Sa'dy rahimahullah menyatakan,
فالآداب الحسنة خير للأولاد حالا ومآلا من إعطائهم الذهب والفضة ومتاع الدنيا لأن بالآداب الحسنة والأخلاق الجميلة يرتفعون وبها يسعدون وبها يؤدون ما عليهم من حقوق الله وحقوق العباد
"Adab yang mulia lebih baik bagi anak-anak di dunia dan akhirat nanti daripada memberikan emas, perak dan berbagai kesenangan dunia.
Karena dengan adab yang mulia dan akhlak yang baik, mereka akan tinggi derajatnya, bahagia dan dapat menunaikan kewajiban mereka terhadap hak-hak Allah dan hamba-Nya."
📚 Bahjatul Qulubil Abrar 138
@KajianIslamTemanggung
Tidak ada komentar:
Posting Komentar