♦ 🔎TAHUKAH ANDA?
🔎apa pengertian AL-KHOTHO DAN NISYAN ❓
🔀 Berkata Al hafidz ibnu rojab rahimahulloh :
♦al khotho' (الخطأ)= seseorang bermaksud mengerjakan sesuatu ,kemudian secara kebetulan yang ia kerjakan tidak sesuai dengan apa yang dia maksudkan
👉 misalnya = dia bermaksud membunuh orang kafir, kemudian secara kebetulan yang dia bunuh seorang muslim .
♦ dan NISYAN (النسيان) adalah: Ia mengingat sesuatu, kemudian terlupa ketika mengerjakan .
➡👆👉 KEDUA hal tersebut DI MAAFKAN ,dalam artian tidak ada dosa padanya ,akan tetapi terangkatnya dosa itu tidak menafikan berlakunya sebuah hukum atas keLUPAannya.
➡ sebagaimana orang yang lupa wudhu ,dan ia sholat dengan per sangkaan bahwa ia telah bersuci ,maka tidak ada dosa atasnya akan hal itu, Kemudian jika telah JELAS bahwa dia telah sholat dalam keadaan berhadats ,maka dia berkewajiban untuk mengulangi .
📚 jami al 'ulum wal hikam 2/367
➖➖➖➖➖
🌴من فقه السلف🌴
🔘 قال الحافظ ابن رجب -رحمه الله-:
▪اﻟﺨﻄﺄ: ﻫﻮ ﺃﻥ ﻳﻘﺼﺪ ﺑﻔﻌﻠﻪ ﺷﻴﺌﺎ، ﻓﻴﺼﺎﺩﻑ ﻓﻌﻠﻪ ﻏﻴﺮ ﻣﺎ ﻗﺼﺪﻩ، ﻣﺜﻞ ﺃﻥ ﻳﻘﺼﺪ ﻗﺘﻞ ﻛﺎﻓﺮ، ﻓﻴﺼﺎﺩﻑ ﻗﺘﻠﻪ ﻣﺴﻠﻤﺎ.
▪ﻭاﻟﻨﺴﻴﺎﻥ: ﺃﻥ ﻳﻜﻮﻥ ﺫاﻛﺮا ﻟﺸﻲء، ﻓﻴﻨﺴﺎﻩ ﻋﻨﺪ اﻟﻔﻌﻞ
ﻭﻛﻼﻫﻤﺎ ﻣﻌﻔﻮ ﻋﻨﻪ، ﺑﻤﻌﻨﻰ ﺃﻧﻪ ﻻ ﺇﺛﻢ ﻓﻴﻪ، ﻭﻟﻜﻦ ﺭﻓﻊ اﻹﺛﻢ ﻻ ﻳﻨﺎﻓﻲ ﺃﻥ ﻳﺘﺮﺗﺐ ﻋﻠﻰ ﻧﺴﻴﺎﻧﻪ ﺣﻜﻢ.
ﻛﻤﺎ ﺃﻥ ﻣﻦ ﻧﺴﻲ اﻟﻮﺿﻮء، ﻭﺻﻠﻰ ﻇﺎﻧﺎ ﺃﻧﻪ ﻣﺘﻄﻬﺮ، ﻓﻼ ﺇﺛﻢ ﻋﻠﻴﻪ ﺑﺬﻟﻚ، ﺛﻢ ﺇﻥ ﺗﺒﻴﻦ ﺃﻧﻪ ﻛﺎﻥ ﻗﺪ ﺻﻠﻰ ﻣﺤﺪﺛﺎ ﻓﺈﻥ ﻋﻠﻴﻪ اﻹﻋﺎﺩﺓ.
📚{جامع العلوم والحكم ٢/٣٦٧}
➖➖➖➖➖➖➖➖➖➖➖➖
📝 Dari Group Majmu'ah KHAS (Khusus Admin Salafiyyiun)
〰〰〰〰〰〰〰〰〰〰〰〰〰
📚 Ahlussunnah Ngawi 📝
✅🔺🔺🔺✅🔺🔺🔺✅🔺🔺🔺✅
0 Response to "apa pengertian AL-KHOTHO salah DAN NISYAN lupa"
Posting Komentar