Mengenai Saya

Foto saya
Sragen, Jawa Tengah, Indonesia
Kami adalah produsen gamis akhwat dan jilbab cadar safar. 0857-2544-5132

MAKNA ISLAM DAN IMAN

MAKNA ISLAM DAN IMAN

❷ *SOAL* : Apa itu Iman?

☑️ *JAWAB* : Iman adalah keyakinan dalam hati, pengucapan dengan lisan, dan pengamalan dengan anggota badan dan rukun-rukunnya.

Allah  تعالى berfirman:
۞ قَالَتِ الْأَعْرَابُ آمَنَّا ۖ قُلْ لَمْ تُؤْمِنُوا وَلَٰكِنْ قُولُوا أَسْلَمْنَا وَلَمَّا يَدْخُلِ الْإِيمَانُ فِي قُلُوبِكُمْ ۖ

_"Orang-orang Arab Badui berkata, "Kami telah beriman." Katakanlah (kepada mereka), "Kalian belum beriman, tetapi katakanlah "Kami telah tunduk (Islam)," karena iman belum masuk ke dalam hati kalian."_ *[Al Hujurat:14]*

Bersabda ﷺ:
الإيمان; أن تؤمن بالله، وملائكته،وكتبه،ورسله،واليوم الآخر،وتؤمن بالقدر خيره وشره [رواه مسلم]
_"Iman adalah kamu beriman kepada Allah, Malaikat-Malaikat-Nya, Kitab-Kitab-Nya, Rasul-Rasul-Nya, Hari akhir, dan beriman kepada takdir yang baik dan yang buruk."_ *[HR. Muslim]*

Berkata Hasan Al Bashri:
ليس الإيمان بالتمني ولا بالتحلي ولكن هو ما وقر في القلب وصدقه العمل
_"Bukanlah iman itu dengan berangan-angan, dan bukan pula dengan hiasan luar saja, akan tetapi iman itu adalah sesuatu yang bercokol dalam hati, dan membuktikannya dengan amalan."_

🛄 Sumber:
Aqidah Islamiyah minal kitab wassunnah ash shahihah, Dalam Majmu'atu Rasail hal.179
_Asy Syaikh Muhammad bin Jamil Zainu رحمه الله

🔀 _Penunjuk kepada kebaikan laksana pelakunya_

📋Abu Yahya Miftah🖋
Kawunganten, Rabu 20 Syawal 1439 H

💡||https://t.me/kajiansunnah_Ks

📟⛵️
||https://t.me/DakwahKampungLaut

0 Response to "MAKNA ISLAM DAN IMAN"

Posting Komentar

Tokopeci Salimah Gallery

Salimah Gallery Distributor Busana Muslim, Madu Herbal di kota Solo