PENYEBAB SESEORANG TIDAK MAMPU MELAKSANAKAN SHALAT MALAM
🔐 Ditanyakan kepada shahabat Abdullah ibn Mas'ud radhiyallahu'anhu :
"Kenapa kami tidak mampu melaksanakan shalat malam ?"
🔓Beliau menjawab : "Dosa-dosa kalian yang telah melumpuhkan kalian."
📌 Al-Fudhail bin 'lyadh berkata,
"Bila engkau tidak bisa melaksanakan shalat di malam hari dan berpuasa di siang hari, maka ketahuilah bahwa engkau orang yang terhalang [ dari kebaikan ], karena kesalahanmu telah membelenggumu."
📓 Sumber : [ Lathaif Al-Ma'arif, Ibnu Rajab { 46 } ]
»»»»»»»»»»»»»💐💐«««««««««««««
•• لماذا ما نستطيع قيام الليل؟ ••
▪قيل لابن مسعود رضي الله عنه: ما نستطيع قيام الليل؟
قال: أقعدتكم ذنوبكم.
▪قال الفضيل بن عياض: إذا لم تقدر على قيام الليل وصيام النهار فاعلم أنك محروم كبلتك خطيئتك.
[ لطائف المعارف لابن رجب ٤٦ ]
•••••••••••••••••••••
🌠📝📡 Majmu'ah Manhajul Anbiya
📟▶ Join Telegram https://tlgrm.me/ManhajulAnbiya
💻 Situs Resmi http://www.manhajul-anbiya.net
~~~~~~~~~~~~~~~~~
0 Response to "PENYEBAB SESEORANG TIDAK MAMPU MELAKSANAKAN SHALAT MALAM"
Posting Komentar